Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Pemilihan Bahasa pada Iklan OTA (Online Travel Agency) (Tinjauan Sosiolinguitik)

RAMDHANI, Yofie Chika Febbi (2021) Pemilihan Bahasa pada Iklan OTA (Online Travel Agency) (Tinjauan Sosiolinguitik). Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
COVER-Yofie Chika Febbi Ramdhani-J1B016040-SKRIPSI-2021.pdf

Download (229kB)
[img] PDF (Legalitas)
LEGALITAS-Yofie Chika Febbi Ramdhani-J1B016040-SKRIPSI-2021.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (Abstrak)
ABSTRAK-Yofie Chika Febbi Ramdhani-J1B016040-SKRIPSI-2021.pdf

Download (160kB)
[img] PDF (BabI)
BAB-I-Yofie Chika Febbi Ramdhani-J1B016040-SKRIPSI-2021.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (141kB)
[img] PDF (BabIII)
BAB-III-Yofie Chika Febbi Ramdhani-J1B016040-SKRIPSI-2021.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (36kB)
[img] PDF (BabIV)
BAB-IV-Yofie Chika Febbi Ramdhani-J1B016040-SKRIPSI-2021.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (782kB)
[img] PDF (BabII)
BAB-II-Yofie Chika Febbi Ramdhani-J1B016040-SKRIPSI-2021.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (102kB)
[img] PDF (BabV)
BAB-V-Yofie Chika Febbi Ramdhani-J1B016040-SKRIPSI-2021.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (166kB)
[img] PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA-Yofie Chika Febbi Ramdhani-J1B016040-SKRIPSI-2021.pdf

Download (278kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN-Yofie Chika Febbi Ramdhani-J1B016040-SKRIPSI-2021.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (266kB)

Abstract

Pemilihan bahasa pada iklan OTA di media elektronik dapat dikaji dari sudut pandang bahasa, karena pada iklan tersebut menggunakan bahasa sebagai sarana penyampai pesan. Studi bahasa yang digunakan untuk mengkaji iklan OTA menggunakan sosiolinguistik, yaitu sebuah bidang ilmu bahasa yang mempelajari pengaruh lingkungan sosial terhadap bentuk pilihan bahasa yang terjadi pada masyarakat.Masalah yang dibahas dalam penelitian ini yaitu membahas wujud dan faktor-faktor penentu pilihan bahasa, serta pesan atau makna yang ingin disampaikan pengiklan dalam iklan OTA. Data yang digunakan dalam penelitian ini berupa tuturan yang dituturkan oleh bintang iklan maupun narator. Penulis menggunakan 35 data iklan yang ditayangkan pada media elektronik dalam kurun waktu Agustus 2018- Agustus 2020. Pengumpulan data menggunakan metode simak dengan teknik sadap. Metode analisis data menggunakan padan referensial, dan hasil analisis data disajikan menggunakan metode informal. Hasil penelitian dalam iklan OTA ini berupa campur kode, yang berupa campur kode ke luar, dan campur kode campuran, serta terdapat campur kode dalam bentuk kata, frasa, klausa, dan baster. Adanya alih kode yang menggunakan bahasa asing dan menggunakan bahasa daerah. Selain itu, bentuk alih kode yang ditemukan yaitu alih kode situasional dan metafor. Terakhir berupa variasi bahasa yang sama, yang menggunakan bahasa Indonesia dan bahasa Inggris secara keseluruhan, dan menggunakan bahasa dalam ragam santai atau ragam nonformal.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: J21179
Uncontrolled Keywords: pemilihan bahasa, faktor penentu pemilihan bahasa, iklan OTA
Subjects: A > A74 Advertising
S > S468 Sociolinguistics
Divisions: Fakultas Ilmu Budaya > S1 Bahasa dan Sastra Indonesia
Depositing User: Mrs Yofie Chika Febbi Ramdhani
Date Deposited: 24 Aug 2021 04:31
Last Modified: 24 Aug 2021 04:31
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/10774

Actions (login required)

View Item View Item