Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Pertumbuhan dan Kelulushidupan Benih Ikan Nilem (Ostheochilus hasselti) yang Diberi Recombinat Growth Hormone (rGH) pada Pakan dengan Interval Waktu Berbeda

FAKHRURY, Zulfaz Haryo (2021) Pertumbuhan dan Kelulushidupan Benih Ikan Nilem (Ostheochilus hasselti) yang Diberi Recombinat Growth Hormone (rGH) pada Pakan dengan Interval Waktu Berbeda. Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
COVER-Zulfaz Haryo Fakhrury-L1B017042-Skripsi-2021.pdf

Download (199kB)
[img] PDF (Legalitas)
LEGALITAS-Zulfaz Haryo Fakhrury-L1B017042-Skripsi-2021.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (755kB)
[img] PDF (Abstrak)
ABSTRAK-Zulfaz Haryo Fakhrury-L1B017042-Skripsi-2021.pdf

Download (103kB)
[img] PDF (BabI)
BAB-I-Zulfaz Haryo Fakhrury-L1B017042-Skripsi-2021.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (142kB)
[img] PDF (BabII)
BAB-II-Zulfaz Haryo Fakhrury-L1B017042-Skripsi-2021.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (144kB)
[img] PDF (BabIII)
BAB-III-Zulfaz Haryo Fakhrury-L1B017042-Skripsi-2021.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (295kB)
[img] PDF (BabIV)
BAB-IV-Zulfaz Haryo Fakhrury-L1B017042-Skripsi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (606kB)
[img] PDF (BabV)
BAB-V-Zulfaz Haryo Fakhrury-L1B017042-Skripsi-2021.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (78kB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DAFTAR PUSTAKA- Zulfaz Haryo Fakhrury-L1B017042-Skripsi-2021.pdf

Download (186kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN-Zulfaz Haryo Fakhrury-L1B017042-Skripsi-2021.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Recombinant Growth Hormone (rGH) merupakan hormon yang mampu meningkatkan pertumbuhan ikan. Tujuan dari penelitian yaitu untuk mengkaji efektifitas rGH melalui metode oral dengan interval waktu yang berbeda dan interval waktu pemberian rGH paling tepat terhadap pertumbuhan panjang mutlak, berat mutlak, laju pertumbuhan spesifik, rasio konversi pakan dan kelulushidupan pada benih ikan nilem (Ostheochilus hasselti). Penelitian ini menggunakan RAL (Rancangan Acak Lengkap) dengan 5 perlakuan dan 3 ulangan. Sejumlah 150 ekor ikan nilem (Ostheochilus hasselti) diberi pakan secara oral dengan campuran hormon rGH dengan interval waktu yang berbeda, yaitu P0 : Pemberian pakan setiap hari tanpa penambahan rGH; P1 : Penambahan kuning telur 20 mg/kg pakan diberikan setiap hari; P2 : Penambahan rGH 2 mg/kg pakan diberikan setiap 3 hari: P3 : Penambahan rGH 2 mg/kg pakan diberikan setiap 4 hari; P5 : Penambahan rGH 2 mg/kg pakan diberikan setiap 5 hari. Selanjutnya ikan nilem di pelihara menggunakan wadah ember dengan kepadatan 10 ekor setiap satu wadah pemeliharaan selama 40 hari di laboratorium Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan, Universitas Jendral Soedirman. Hasil penelitian menunjukan bahwa pemberian pakan secara oral hormon rGh berpengaruh nyata terhadap pertumbuhan panjang mutlak, berat mutlak, laju pertumbuhan spesifik, rasio konversi pakan, namun tidak berpengaruh nyata terhadap kelulushidupan. Pemberian pakan yang baik yaitu setiap 3 hari sekali dengan nilai Spesific Growth rate (SGR) 2.48%, pertambahan panjang mutlak 1.27 cm, petambahan berat mutlak 2.25 gram dan Feed Konversion Ratio (FCR) sebesar 1.03 dan kelulushidupan sebesar 96%.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: L21113
Uncontrolled Keywords: Ikan nilem; pemberin oral; hormon rGH; Pertumbuhan; kelulushidupan
Subjects: B > B352 Breeding
F > F181 Fish culture
Divisions: Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan > S1 Budidaya Perairan
Depositing User: Mr Zulfaz Haryo Fakhrury
Date Deposited: 18 Nov 2021 03:04
Last Modified: 18 Nov 2021 03:04
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/12069

Actions (login required)

View Item View Item