Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Pengaruh Tegangan dan Source Image Distance pada Pesawat Sinar-X terhadap Dosis Serap dan Ketajaman Citranya untuk Objek Abdomen (Studi Kasus Mobile X-Ray Instalasi Radiologi Diagnostik RSUD Prof. Dr. Margono Soekarjo Purwokerto)

ANINDHITA, Tyas (2020) Pengaruh Tegangan dan Source Image Distance pada Pesawat Sinar-X terhadap Dosis Serap dan Ketajaman Citranya untuk Objek Abdomen (Studi Kasus Mobile X-Ray Instalasi Radiologi Diagnostik RSUD Prof. Dr. Margono Soekarjo Purwokerto). Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
COVER-Tyas Anindhita-K1C015010-Skripsi-2020.pdf

Download (348kB)
[img] PDF (Legalitas)
LEGALITAS-Tyas Anindhita-K1C015010-Skripsi-2020.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (431kB)
[img] PDF (Abstrak)
ABSTRAK-Tyas Anindhita-K1C015010-Skripsi-2020.pdf

Download (129kB)
[img] PDF (BabI)
BAB-I-Tyas Anindhita-K1C015010-Skripsi-2020.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (136kB)
[img] PDF (BabII)
BAB-II-Tyas Anindhita-K1C015010-Skripsi-2020.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (679kB)
[img] PDF (BabIII)
BAB-III-Tyas Anindhita-K1C015010-Skripsi-2020.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (598kB)
[img] PDF (BabIV)
BAB-IV-Tyas Anindhita-K1C015010-Skripsi-2020.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (201kB)
[img] PDF (BabV)
BAB-V-Tyas Anindhita-K1C015010-Skripsi-2020.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (126kB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DAFTAR PUSTAKA-Tyas Anindhita-K1C015010-Skripsi-2020.pdf

Download (130kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN-Tyas Anindhita-K1C015010-Skripsi-2020.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Sinar-X merupakan radiasi pengion yang dapat digunakan untuk mendiagnosis suatu penyakit tanpa perlu dilakukan pembedahan. Perlu dilakukan optimalisasi agar dosis radiasi yang diterima oleh pasien tidak melebihi batas yang ditentukan oleh IAEA. Selain dosis, perlu diperhatikan kualitas citra yang dihasilkan agar proses diagnosis tetap optimal. Faktor yang mempengaruhi dosis serap dan ketajaman yang divariasikan pada penelitian ini adalah tegangan dan SIDnya. Selain eksperimen, juga dilakukan simulasi dosis serap menggunakan MCNPX. Uji ketajaman dilakukan menggunakan metode focal spot untuk mengetahui keburaman yang dihasilkan. Berdasarkan hasil penelitian, baik secara eksperimen maupun simulasi diperoleh bahwa semakin tinggi tegangan menyebabkan nilaidosis serap yang diperoleh semakin tinggi, sedangkan ketajaman yang dihasilkan bersifat fluktuatif. Hal ini dikarenakan tegangan yang terlalu rendah menghasilkan daya tembus yang lebih kecil, dan tegangan yang terlalu tinggi menghasilkan hamburan yang semakin tinggi, keduanya menyebabkan keburaman yang dihasilkan meningkat. Semakin besar SID menyebabkan dosis serap dan ketajamannya menurun. Dosis serap yang diperoleh pada eksperimen dan simulasi berada pada rentang 0,18 mGy pada 65 kV; 150 cm sampai 0,76 mGy pada 85 kV;100 cm. Nilai tersebut masih dalam batas dosis yang diizinkan oleh IAEA.Sedangkan ketajaman terbaik diperoleh pada tegangan 75 kV dan SID 100 cmdengan dosis serap 0,59 mGy.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: K20115
Uncontrolled Keywords: Dosis Serap, Ketajaman, Keburaman, Radiasi Sinar-X
Subjects: R > R20 Radiation
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > S1 Fisika
Depositing User: Mrs PKL PKL
Date Deposited: 24 Feb 2022 02:28
Last Modified: 24 Feb 2022 02:28
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/13588

Actions (login required)

View Item View Item