Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Eksplorasi Tingkat Pengetahuan dan Perilaku Body Shaming Mahasiswa di Fakultas Ilmu-Ilmu Kesehatan Universitas Jenderal Soedirman

ASTUTI, Yustria Puji (2020) Eksplorasi Tingkat Pengetahuan dan Perilaku Body Shaming Mahasiswa di Fakultas Ilmu-Ilmu Kesehatan Universitas Jenderal Soedirman. Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
COVER-Yustria Puji Astuti-I1B016081-Skripsi-FIKES-2020.pdf.pdf

Download (1MB)
[img] PDF (Legalitas)
Legalitas_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (Abstrak)
Abstrak_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (785kB)
[img] PDF (BabI)
BAB I-Yustria Puji Astuti-I1B016081-Skripsi-FIKES-2020.pdf.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (BabII)
BAB II-Yustria Puji Astuti-I1B016081-Skripsi-FIKES-2020.pdf.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (BabIII)
BAB III-Yustria Puji Astuti-I1B016081-Skripsi-FIKES-2020.pdf.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (BabIV)
BAB IV-Yustria Puji Astuti-I1B016081-Skripsi-FIKES-2020.pdf.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (BabV)
BAB V-Yustria Puji Astuti-I1B016081-Skripsi-FIKES-2020.pdf.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DAFTAR PUSTAKA-Yustria Puji Astuti-I1B016081-Skripsi-FIKES-2020.pdf

Download (1MB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN-Yustria Puji Astuti-I1B016081-Skripsi-FIKES-2020.pdf.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Latar Belakang: body shaming yakni penilaian negatif akan bentuk tubuhnya atau ketidakpuasaan terhadap sesuatu terkait bentuk tubuh. Penelitian ini bertujuan mengeksplorasi tentang gambaran body shaming yang ada di kalangan mahasiswa Fakultas Ilmu-Ilmu Kesehatan, Universitas Jenderal Soedirman. Metode: Penelitian jenis kuantitatif deskriptif ini menggunakan metode pendekatan cross sectional. Sampel berjumlah 148 mahasiswa diambil menggunakan metode non probability sampling dengan teknik consecutive sampling. Instrumen penelitian ini adalah kuesioner closed ended question dan menggunakan skala Guttman dalam penilaiannya. Analisis data secara univariat serta disajikan dalam bentuk distribusi frekuensi. Hasil: Tingkat pengetahuan body shaming responden berada dalam kategori baik sebesar 89.9%, sedangkan perilaku body shaming responden tergolong dalam kategori sedang sebesar 76,4%. Hasil ini memiliki arti bahwa responden dengantingkat pengetahuan baik juga berkemungkinan melakukan body shaming meskipun dalam kategori sedang. Kesimpulan: Tingkat pengetahuan tidak menjamin individu tidak melakukan perilaku body shaming. Perilaku ini dapat dihindari jika individu memahami bahwa tindakan tersebut tidak baik untuk dilakukan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: I20203
Uncontrolled Keywords: Body Shaming, Perilaku, TingkattPengetahuan
Subjects: B > B100 Behaviorism
K > K35 Knowledge
Divisions: Fakultas Ilmu Ilmu Kesehatan > S1 Ilmu Keperawatan
Depositing User: Users 4080 not found.
Date Deposited: 28 Mar 2022 07:52
Last Modified: 28 Mar 2022 07:52
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/14014

Actions (login required)

View Item View Item