Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Konflik Sosial dalam Novel Noda Tak Kasat Mata Karya Agnes Jessica dan Relevansinya pada Pembelajaran Menganalisis Pesan dari Buku Fiksi

MUMPUNI, Hesti (2021) Konflik Sosial dalam Novel Noda Tak Kasat Mata Karya Agnes Jessica dan Relevansinya pada Pembelajaran Menganalisis Pesan dari Buku Fiksi. Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
COVER-Hesti Mumpuni-J1D017006-Skripsi-2022.pdf

Download (522kB)
[img] PDF (Legalitas)
LEGALITAS-Hesti Mumpuni-J1D017006-Skripsi-2022.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (752kB)
[img] PDF (Abstrak)
ABSTRAK-Hesti Mumpuni-J1D017006-Skripsi-2022.pdf

Download (479kB)
[img] PDF (BabI)
BAB-I-Hesti Mumpuni-J1D017006-Skripsi-2022.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (628kB)
[img] PDF (BabII)
BAB-II-Hesti Mumpuni-J1D017006-Skripsi-2022.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (724kB)
[img] PDF (BabIII)
BAB-III-Hesti Mumpuni-J1D017006-Skripsi-2022.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (618kB)
[img] PDF (BabIV)
BAB-IV-Hesti Mumpuni-J1D017006-Skripsi-2022.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (857kB)
[img] PDF (BabV)
BAB-V-Hesti Mumpuni-J1D017006-Skripsi-2022.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (504kB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DAFTAR PUSTAKA-Hesti Mumpuni-J1D017006-Skripsi-2022.pdf

Download (500kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN-Hesti Mumpuni-J1D017006-Skripsi-2022.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (548kB)

Abstract

Novel merupakan cerita fiksi berisi rangkaian kisah kehidupan para tokoh dan perilakunya yang merepresentasikan kehidupan nyata. Novel tidak terlepas dari konflik yang terjadi antar satu tokoh dengan tokoh lain maupun dengan kelompok. Konflik sosial diakibatkan karena munculnya hubungan sosial antar manusia. Konflik sosial dapat berupa perburuhan, penindasan, percekcokan, peperangan, maupun kasus lain yang berkaitan dengan hubungan sosial. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan (1) wujud konflik sosial tokoh-tokoh dalam novel Noda Tak Kasat Mata karya Agnes Jessica, (2) relevansi konflik sosial pada novel Noda Tak Kasat Mata karya Agnes Jessica terhadap pembelajaran menganalisis pesan dari buku fiksi. Bentuk penelitian ini ialah kualitatif, dengan metode deskriptif kualitatif. Data yang diperoleh berupa kutipan isi novel. Data kualitatif diperoleh dengan metode baca, simak, dan catat. Data dianalisis menggunakan metode analisis isi, dengan penyajian informal. Hasil penelitian terdapat 18 data, 13 data konflik pribadi, dan 5 data konflik politik. Hasil analisis novel ini dapat dimanfaatkan sebagai media pembelajaran sastra karena menggambarkan berbagai konflik sosial di masyarakat, serta sebagai acuan memahami pesan pada buku fiksi. Penelitian ini dapat dijadikan media ajar pembelajaran sastra secara luring maupun daring pada siswa kelas XI SMA untuk KD 3.11 menganalisis pesan dari satu buku fiksi yang dibaca.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: J22020
Uncontrolled Keywords: Konflik,Sosial,Sastra,Media,Pembelajaran
Subjects: F > F130 Fiction History and criticism
Divisions: Fakultas Ilmu Budaya > S1 Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Depositing User: Mrs Hesti Mumpuni
Date Deposited: 07 Feb 2022 02:18
Last Modified: 07 Feb 2022 02:18
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/14021

Actions (login required)

View Item View Item