Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Uji Resistensi Bakteri Pseudomonas Aeruginosa pada Bowl Rinse Dental Unit terhadap Antibiotik Amoksisilin dan Siprofloksasin di RSGM Universitas Jenderal Soedirman

NADIRA, Nimas Rahma (2020) Uji Resistensi Bakteri Pseudomonas Aeruginosa pada Bowl Rinse Dental Unit terhadap Antibiotik Amoksisilin dan Siprofloksasin di RSGM Universitas Jenderal Soedirman. Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
COVER-NIMAS RAHMA NADIRA-G1B016012-SKRIPSI-2020.pdf

Download (310kB)
[img] PDF (Legalitas)
LEGALITAS-NIMAS RAHMA NADIRA-G1B016012-SKRIPSI-2020.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (676kB)
[img] PDF (Abstrak)
ABSTRAK-NIMAS RAHMA NADIRA-G1B016012-SKRIPSI-2020.pdf

Download (302kB)
[img] PDF (BabI)
BAB-I-NIMAS RAHMA NADIRA-G1B016012-SKRIPSI-2020.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (315kB)
[img] PDF (BabII)
BAB-II-NIMAS RAHMA NADIRA-G1B016012-SKRIPSI-2020.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (477kB)
[img] PDF (BabIII)
BAB-III-NIMAS RAHMA NADIRA-G1B016012-SKRIPSI-2020.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (437kB)
[img] PDF (BabIV)
BAB-IV-NIMAS RAHMA NADIRA-G1B016012-SKRIPSI-2020 PDF.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (567kB)
[img] PDF (BabV)
BAB-V-NIMAS RAHMA NADIRA-G1B016012-SKRIPSI-2020.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (297kB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DAFTAR-PUSTAKA-NIMAS RAHMA NADIRA-G1B016012-SKRIPSI-2020.pdf

Download (529kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN-NIMAS RAHMA NADIRA-G1B016012-SKRIPSI-2020.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (431kB)

Abstract

Latar Belakang. Infeksi nosokomial merupakan penyakit infeksi terkait pelayanan kesehatan atau HAIs (Healthcare Associated Infections). Salah satunya disebabkan oleh bakteri Pseudomonas aeruginosa, yang bersumber dari pasien RSGM yang terinfeksi bakteri tersebut. Kemampuan P. aeruginosa dalam membentuk biofilm serta penggunaan antibiotik yang kurang tepat,memungkinkan terjadinya resistensi P. aeruginosa terhadap antibiotik seperti amoksisilin dan siprofloksasin yang merupakan antibiotik umum digunakan di RSGM Universitas Jenderal Soedirman. Tujuan. Tujuan dari penelitian ini adalahuntuk mengetahui tingkat resistensi P. aeruginosa isolat bowl rinse dental unitRSGM Universitas Jenderal Soedirman terhadap amoksisilin dan siprofloksasin. Metode. Jenis penelitian ini adalah eksperimental laboratoris secara in vitro dengan rancangan post test only group design. Sampel penelitian ini terdiri atas 2strain P. aeruginosa isolat bowl rinse dental unit hasil penelitian sebelumnya oleh peneliti. Uji konfirmasi yang dilakukan pada isolat tersebut berupa uji morfologikoloni, morfologi sel, uji biokimia, dan uji nutrisional berdasarkan buku Textbookof Diagnostic Microbiology dan Manual Clinical of Microbiology. Uji resistensi bakteri terhadap antibiotik menggunakan metode Kirby Bauer, dan dianalisisdengan standar parameter Clinical and Laboratory Standards Institute. Hasil dan kesimpulan. 2 bakteri P. aeruginosa isolat bowl rinse dental unit masih sensitif terhadap siprofloksasin namun mengalami resisten terhadap amoksisilin.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: G20114
Uncontrolled Keywords: Amoksisilin; Bowl rinse; Infeksi Nosokomial; Pseudomonas aeruginosa; dan Siprofloksasin
Subjects: A > A366 Antibiotics
Divisions: Fakultas Kedokteran > S1 Pendidikan Dokter Gigi
Depositing User: Mrs PKL PKL
Date Deposited: 22 Feb 2022 03:01
Last Modified: 22 Feb 2022 03:01
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/14294

Actions (login required)

View Item View Item