Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Pembuatan Salep Ekstrak Daun Mangga Arumanis (Mangifera indica L.) dengan Matriks Kitosan Tripolifosfat sebagai Antibakteri

KHOERIYAH, Istinganatun (2019) Pembuatan Salep Ekstrak Daun Mangga Arumanis (Mangifera indica L.) dengan Matriks Kitosan Tripolifosfat sebagai Antibakteri. Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
COVER-Istinganatun Khoeriyah-K1A015025-Skripsi-2019.pdf

Download (516kB)
[img] PDF (Legalitas)
LEGALITAS-Istinganatun Khoeriyah-K1A015025-Skripsi-2019.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (Abstrak)
ABSTRAK-Istinganatun khoeriyah-K1A015025-Skripsi-2019.pdf

Download (612kB)
[img] PDF (BabI)
BAB-I-Istinganatun Khoeriyah-K1A015025-Skripsi-2019.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (514kB)
[img] PDF (BabII)
BAB-II-Istinganatun Khoeriyah-K1A015025-Skripsi-2019.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (797kB)
[img] PDF (BabIII)
BAB-III-Istinganatun Khoeriyah-K1A015025-Skripsi-2019.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (646kB)
[img] PDF (BabIV)
BAB-IV-Istinganatun Khoeriyah-K1A015025-Skripsi-2019.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (BabV)
BAB-V-Istinganatun Khoeriyah-K1A015025-Skripsi-2019.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (606kB)

Abstract

Telah dilakukan sintesis ekstrak daun mangga arumanis (Mangifera indica L.) dengan matriks kitosan tripolifosfat yang memiliki aktivitas antibakteri. Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan salep ekstrak daun mangga dengan matriks kitosan tripolifosfat, mengetahui karakteristik yang meliputi morfologi partikel serta untuk mengetahui formulasi dan karakterisasi sediaan salep antibakteri. Berdasarkan penelitian didapatkan morfologi ekstrak dengan kitosan tripolifosfat berbentuk agregat dengan tepi yang tidak rata. Uji antibakteri dilakukan terhadap bakteri P. acnes dan E. coli. Selanjutnya, formula yang memberikan aktivitas antibakteri paling besar dibuat sediaan salep dan dilakukan karakterisasi selama 16 hari. Formula C memberikan zona hambat paling besar yaitu pada P. acnes dan E. coli berturut-turut 7,94 mm dan 10,02mm. Sediaan salep yang diperoleh berwarna putih, berbentuk semisolid, memiliki daya sebar bekisar 5,25 – 6,25 cm, daya lekat bekisar 1 – 5 detik, pH bekisar 6,0 – 6,4, bersifat homogen, dan memproteksi. Sediaan salep tersebut memiliki aktivitas terhadap bakteri P. acnes dan E. coli dengan terbentuknya zona hambat. Aktivitas sediaan salep pada hari ke 1 terhadap P. acnes yaitu sebesar 14,03 mm dan E. coli sebesar 14,24 mm, sedangkan aktivitas pada hari ke 16 pada P. acnes sebesar 9,33 mm dan E. coli sebesar 9,98 mm.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: K19078
Uncontrolled Keywords: Mangifera indica L., kitosan, TPP, gelasi ionik
Subjects: C > C212 Chemical
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > S1 Kimia
Depositing User: Mr Rohmadi Rohmadi
Date Deposited: 19 Sep 2022 03:46
Last Modified: 19 Sep 2022 08:42
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/18156

Actions (login required)

View Item View Item