Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Pemetaan Batimetri di Kolam Pelabuhan Cikidang Pangandaran Menggunakan Citra Satelit Sentinel

SYASA, Aulia (2023) Pemetaan Batimetri di Kolam Pelabuhan Cikidang Pangandaran Menggunakan Citra Satelit Sentinel. Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
COVER-Aulia Syasa-L1C018030-Skripsi-2023.pdf

Download (129kB)
[img] PDF (Legalitas)
LEGALITAS-Aulia Syasa-L1C018030-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (336kB)
[img] PDF (Abstrak)
ABSTRAK-Aulia Syasa-L1C018030-Skripsi-2023.pdf

Download (149kB)
[img] PDF (BabI)
BAB-I-Aulia Syasa-L1C018030-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only until 20 February 2024.

Download (136kB)
[img] PDF (BabII)
BAB-II-Aulia Syasa-L1C018030-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only until 20 February 2024.

Download (170kB)
[img] PDF (BabIII)
BAB-III-Aulia Syasa-L1C018030-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only until 20 February 2024.

Download (459kB)
[img] PDF (BabIV)
BAB-IV-Aulia Syasa-L1C018030-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (BabV)
BAB-V-Aulia Syasa-L1C018030-Skripsi-2023.pdf

Download (104kB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DAFTAR PUSTAKA-Aulia Syasa-L1C018030-Skripsi-2023.pdf

Download (159kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN-Aulia Syasa-L1C018030-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (275kB)

Abstract

Informasi batimetri pada perairan dangkal memiliki peran penting untuk aktivitas perikanan dan kelautan, salah satu pengaplikasiannya adalah untuk keperluan manajemen lingkungan pesisir seperti manajemen pelabuhan. Aktivitas di pelabuhan yang padat, memerlukan perhatian terhadap keadaan pelabuhan agar fungsinya tetap dapat dimanfaatkan dengan baik. Pengukuran batimetri dapat dilakukan dengan memanfaatkan data penginderaan jauh, dalam hal ini adalah dengan data citra satelit. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui nilai kedalaman di kolam Pelabuhan Cikidang berdasarkan citra serta perbandingannya dengan nilai kedalaman lapang hasil pemeruman dengan singlebeam echosounder. Metode yang digunakan yaitu dengan algoritma dari Lyzenga, Stumpf, serta Van Hengel & Spitzer (VHS) untuk ekstraksi nilai kedalaman dari citra. Hasil yang didapat yaitu nilai kedalaman lapang berkisar pada 0,5 m sampai 4,4 m sedangkan nilai kedalaman dari citra dengan algoritma Lyzenga yaitu pada rentang 0,81 m sampai 4,04 m, dengan algoritma Stumpf pada rentang 0,30 m sampai 2,55 m, dan dengan algoritma Van Hengel & Spitzer pada rentang 0,97 sampai 2,09 m. Perbandingan nilai kedalaman lapang dengan pengolahan citra didapatkan akurasi paling baik yaitu menggunakan algoritma Lyzenga dengan ketelitian 0,155 m, kemudian algoritma Stumpf 0,595 m, dan algoritma VHS 1,236 m.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: L23026
Uncontrolled Keywords: batimetri; citra satelit; transformasi algoritma.
Subjects: C > C509 Coasts
M > M35 Management
Divisions: Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan > S1 Ilmu Kelautan
Depositing User: Mrs Aulia Syasa
Date Deposited: 20 Feb 2023 08:26
Last Modified: 20 Feb 2023 08:26
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/20226

Actions (login required)

View Item View Item