Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Pengaruh Ukuran Perusahaan, Ukuran KAP dan Audit Tenure Terhadap Audit Report Lag (Studi Empiris pada Perusahaan Sektor Barang Konsumen Non-Primer yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2018-2021)

YOSEPHINE, Lidya (2023) Pengaruh Ukuran Perusahaan, Ukuran KAP dan Audit Tenure Terhadap Audit Report Lag (Studi Empiris pada Perusahaan Sektor Barang Konsumen Non-Primer yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2018-2021). Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
COVER-Lidya Yosephine-C1C019066-Skripsi-2023.pdf

Download (173kB)
[img] PDF (Legalitas)
LEGALITAS-Lidya Yosephine-C1C019066-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (Abstrak)
ABSTRAK-Lidya Yosephine-C1C019066-Skripsi-2023.pdf

Download (166kB)
[img] PDF (BabI)
BAB-I-Lidya Yosephine-C1C019066-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (464kB)
[img] PDF (BabII)
BAB-II-Lidya Yosephine-C1C019066-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (417kB)
[img] PDF (BabIII)
BAB-III-Lidya Yosephine-C1C019066-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (492kB)
[img] PDF (BabIV)
BAB-IV-Lidya Yosephine-C1C019066-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (552kB)
[img] PDF (BabV)
BAB-V-Lidya Yosephine-C1C019066-Skripsi-2023.pdf

Download (161kB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DAFTAR PUSTAKA-Lidya Yosephine-C1C019066-Skripsi-2023.pdf

Download (434kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN-Lidya Yosephine-C1C019066-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (263kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh ukuran perusahaan, ukuran kap, audit tenure dan pandemi Covid-19 terhadap audit report lag pada perusahaan sektor barang konsumen non-primer yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2018-2021. Penelitian ini menggunakan dua teori sebagai dasar penelitian yaitu teori agensi dan teori kepatuhan. Jenis data yang digunakan adalah data sekunder berupa annual report setiap perusahaan. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 280 sampel penelitian. Teknik pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling berdasarkan kriteria tertentu. Teknik analisis data yang digunakan adalah statistik deskriptif, uji asumsi klasik, analisis regresi linear berganda, uji goodness of fit, dan uji hipotesis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Ukuran perusahaan berpengaruh positif terhadap audit report lag. (2) Ukuran KAP berpengaruh negatif terhadap audit report lag. (3) Audit tenure tidak berpengaruh negatif terhadap audit report lag. (4) Pandemi Covid-19 berpengaruh positif terhadap audit report lag. Implikasi dari penelitian ini yaitu perusahaan diharapkan dapat mempertimbangkan untuk mengontrak KAP yang sesuai dengan ukuran perusahaannya dan memiliki reputasi yang baik dalam bidang audit. KAP diharapkan dapat meningkatkan manajemen sumber daya yang dimiliki, melakukan perencanaan audit yang lebih matang dan juga memperhatikan etika profesi serta memastikan bahwa audit dilakukan secara profesional dan independen. Menjalin komunikasi dan kerja sama yang baik antara KAP dan perusahaan, agar perusahaan dapat mempersiapkan dokumen dan informasi yang diperlukan oleh auditor secara lengkap dan tepat waktu sehingga dapat meminimalisir terjadinya audit report lag.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: C23159
Uncontrolled Keywords: Ukuran Perusahaan, Ukuran KAP, Audit tenure, Pandemi Covid-19, Audit report lag
Subjects: A > A575 Auditing
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Akuntansi
Depositing User: Mrs. YOSEPHINE Lidya
Date Deposited: 04 May 2023 01:21
Last Modified: 04 May 2023 01:21
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/20877

Actions (login required)

View Item View Item