Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Aktivitas Nanopartikel Karboksimetil Kitosan Kulit Udang terhadap Penghambatan Pembentukan Biofilm Bakteri Fusobacterium nucleatum Penyebab Periodontitis Kronis

ANNISA, Nyayu Mia (2023) Aktivitas Nanopartikel Karboksimetil Kitosan Kulit Udang terhadap Penghambatan Pembentukan Biofilm Bakteri Fusobacterium nucleatum Penyebab Periodontitis Kronis. Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
COVER-Nyayu Mia Annisa-G1B019009-Skripsi-2023.pdf

Download (258kB)
[img] PDF (Legalitas)
LEGALITAS-Nyayu Mia Annisa-G1B019009-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (Abstrak)
ABSTRAK-Nyayu Mia Annisa-G1B019009-Skripsi-2023.pdf

Download (488kB)
[img] PDF (BabI)
BAB-I-Nyayu Mia Annisa-G1B019009-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (469kB)
[img] PDF (BabII)
BAB-II-Nyayu Mia Annisa-G1B019009-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (BabIII)
BAB-III-Nyayu Mia Annisa-G1B019009-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (813kB)
[img] PDF (BabIV)
BAB-IV-Nyayu Mia Annisa-G1B019009-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (585kB)
[img] PDF (BabV)
BAB-V-Nyayu Mia Annisa-G1B019009-Skripsi-2023.pdf

Download (248kB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DAFTAR PUSTAKA-Nyayu Mia Annisa-G1B019009-Skripsi-2023.pdf

Download (576kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN-Nyayu Mia Annisa-G1B019009-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Fusobacterium nucleatum merupakan bakteri mediator perlekatan antara koloni primer dan koloni sekunder dalam pembentukan biofilm dan infeksi periodontitis kronis. Kitosan kulit udang diketahui memiliki aktivitas antibakteri. Modifikasi struktur kimia menjadi karboksimetil kitosan (KMK) dan bentuk nanopartikel meningkatkan potensinya sebagai alternatif terapi adjuvan periodontitis kronis. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui aktivitas nanopartikel KMK kulit udang terhadap penghambatan pembentukan biofilm F. nucleatum. Jenis penelitian adalah eksperimental laboratoris dengan rancangan posttest-only control group design. Pembentukan nanopartikel dengan gelasi ionik menggunakan CaCl2. Ukuran dan morfologi nanopartikel diuji dengan Particle Size Analyzer dan Transmission Electron Microscopy. Metode penghambatan biofilm microtitter plate assay dengan pewarnaan kristal violet 1% dan dibaca pada λ 620 nm. Penelitian terdiri dari kelompok perlakuan nanopartikel KMK kulit udang konsentrasi 0,281 mg/mL, 0,562 mg/mL, 1,125 mg/mL, 2,25 mg/mL, 4,5 mg/mL, 9 mg/mL, kontrol positif chlorhexidine gluconate 0,2%, dan kontrol negatif larutan Aquades + CaCl2. Data dianalisis menggunakan Kruskal-Wallis dan dilanjutkan dengan uji Mann-Whitney. Hasil menunjukkan nanopartikel KMK kulit udang berukuran 115,2 nm dan berbentuk sferis. Terdapat aktivitas penghambatan biofilm oleh nanopartikel KMK kulit udang dibandingkan kontrol negatif (p<0,05). Aktivitas penghambatan tersebut meningkat seiring dengan kenaikan konsentrasi. Penghambatan tertinggi pada konsentrasi 9 mg/mL sebesar 85,75% namun masih sedikit lebih rendah didandingkan kontrol positif (p≤0,05). Simpulan penelitian ini adalah nanopartikel KMK kulit udang memiliki aktivitas penghambatan terhadap pembentukan biofilm bakteri F. nucleatum sehingga berpotensi dikembangkan sebagai alternatif terapi adjuvan periodontitis kronis.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: G23131
Uncontrolled Keywords: Biofilm, Fusobacterium nucleatum, Nanopartikel Karboksimetil Kitosan Kulit Udang, Periodontitis Kronis
Subjects: B > B8 Bacteria
Divisions: Fakultas Kedokteran > S1 Pendidikan Dokter Gigi
Depositing User: Mrs. ANNISA Nyayu Mia
Date Deposited: 17 Jul 2023 06:51
Last Modified: 17 Jul 2023 06:51
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/21904

Actions (login required)

View Item View Item