Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Karakteristik Gelombang Panas Laut di Perairan Laut Banda

TAUFIQ, Nur (2023) Karakteristik Gelombang Panas Laut di Perairan Laut Banda. Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
COVER-Nur Taufiq-L1C019001-Skripsi-2023.pdf

Download (67kB)
[img] PDF (Legalitas)
LEGALITAS-Nur Taufiq-L1C019001-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (576kB)
[img] PDF (Abstrak)
ABSTRAK-Nur Taufiq-L1C019001-Skripsi-2023.pdf

Download (132kB)
[img] PDF (BabI)
BAB-I-Nur Taufiq-L1C019001-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only until 3 August 2024.

Download (123kB)
[img] PDF (BabII)
BAB-II-Nur Taufiq-L1C019001-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only until 3 August 2024.

Download (138kB)
[img] PDF (BabIII)
BAB-III-Nur Taufiq-L1C019001-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only until 3 August 2024.

Download (320kB)
[img] PDF (BabIV)
BAB-IV-Nur Taufiq-L1C019001-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (BabV)
BAB-V-Nur Taufiq-L1C019001-Skripsi-2023.pdf

Download (119kB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DAFTAR PUSTAKA-Nur Taufiq-L1C019001-Skripsi-2023.pdf

Download (132kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN-Nur Taufiq-L1C019001-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

Laut Banda merupakan perairan yang dilalui sebagian besar massa air dari Samudra Pasifik menuju Samudra Hindia yang berpotensi mengalami peristiwa gelombang panas laut (GPL). Kejadian GPL merupakan peristiwa ekstrem kenaikan suhu permukaan laut (SPL) minimal lima hari berturut-turut. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi karakteristik (frekuensi, intensitas, dan durasi), menentukan kategori, dan mengetahui penyebab terjadinya anomali suhu pada kejadian GPL di perairan Laut Banda. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif. Data SPL dari Copernicus Marine Environmental Monitoring Service (CMEMS) diolah menggunakan software Anaconda. Hasil penelitian menunjukkan terjadi 98 peristiwa GPL dengan frekuensi rata-rata 1-4 peristiwa per tahun, durasi rata-rata 5-20 hari, dan intensitas rata-rata 0,6-2,5 ºC. Suhu dominan antara 1,1-1,5 ºC, suhu maksimum mencapai 2,1-2,5 ºC di wilayah tenggara. Pada tahun 2019-2020 terjadi kondisi maksimum dengan durasi terpanjang 97 hari dan suhu 1,54 ºC, sedangkan pada tahun 2010, tercatat intensitas tertinggi sebesar 2,39 ºC dengan durasi 48 hari. Sebaran kategori GPL terdiri dari sedang (58,16%), kuat (38,78%), dan parah (3,06%), dengan dominasi perairan berkategori sedang. Selain itu, terdapat korelasi negatif antara GPL dengan indeks Nino 3.4 dan IOD. Ketika SPL meningkat, nilai Nino maupun IOD cenderung menurun, dan sebaliknya. Proses mixing di perairan Laut Banda diduga menjadi penyebab kondisi ini.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: L23089
Uncontrolled Keywords: Gelombang Panas Laut; Perairan Laut Banda; Karakteristik; Kategori
Subjects: O > O42 Ocean waves
Divisions: Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan > S1 Ilmu Kelautan
Depositing User: Mr Nur Taufiq
Date Deposited: 03 Aug 2023 01:12
Last Modified: 03 Aug 2023 01:12
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/22236

Actions (login required)

View Item View Item