Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Peran Perempuan dan Kemandirian Perempuan Dalam Pengentasan Kemiskinan (Studi Kasus Program Keluarga Harapan) Untuk Pembangunan Berkelanjutan (Sdgs) di Kabupaten Banyumas

MURTI, HERTANTY WAHYU (2023) Peran Perempuan dan Kemandirian Perempuan Dalam Pengentasan Kemiskinan (Studi Kasus Program Keluarga Harapan) Untuk Pembangunan Berkelanjutan (Sdgs) di Kabupaten Banyumas. Masters thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (COVER)
COVER-HERTANTY WAHYU MURTI-F2A021005-TESIS-2023 (1).pdf

Download (91kB)
[img] PDF (Legalitas)
LEGALITAS-HERTANTY WAHYU MURTI-F2A21005-TESIS-2023-1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (258kB)
[img] PDF (ABSTRAK)
ABSTRAK-HERTANTY WAHYU MURTI-F2A021005-TESIS-2023.pdf

Download (75kB)
[img] PDF (BabI)
BAB-I-HERTANTY WAHYU MURTI-F2A021005-TESIS-2023.pdf
Restricted to Repository staff only until 24 August 2024.

Download (320kB)
[img] PDF (BabII)
BAB-II-HERTANTY WAHYU MURTI-F2A021005-TESIS-2023.pdf
Restricted to Registered users only until 24 August 2024.

Download (294kB)
[img] PDF (BabIII)
BAB-III-HERTANTY WAHYU MURTI-F2A021005-TESIS-2023.pdf
Restricted to Repository staff only until 24 August 2024.

Download (239kB)
[img] PDF (BabIV)
BAB-IV-HERTANTY WAHYU MURTI-F2A021005-TESIS-2023.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (301kB)
[img] PDF (BabV)
BAB-V-HERTANTY WAHYU MURTI-F2A021005-TESIS-2023-1.pdf

Download (79kB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DAFTAR PUSTAKA-HERTANTY WAHYU MURTI-F2A021005-TESIS-2023 (1) (1).pdf

Download (205kB)

Abstract

Kemiskinan merupakan masalah yang terjadi di dunia, maupun di Negara Indonesia. di Indonesia salah satu kabupaten yang termasuk miskin adalah Banyumas, selain miskin Banyumas juga tergolong kemiskinan ekstream.peran perempuan sangat la penting untuk mengentaskan kemiskinan secara mandiri.rumusan masalahnya Apakah peran perempuan dan kemandirian dalam Program Keluarga Harapan yang berbasis pada pembangunan berkelanjutan berpengaruh positif terhadap pengentasan kemiskinan”. untuk mengetahui pengaruhnya. Penelitian ini menggunakan metode survei. Metode survey adalah metode penelitian kuantitatif. sampelnya adalah masyarakat yang terdapat di 5 kecamatan kemiskinan extream. menggunaan metode regresi linier sederhana peran perempuan di ranah publik semakin meningkat,dan Peran perempuan Desa Tipar Kecamatan Rawalo semakin besar dengan berinisiatif membuka usaha ekonomi dengan memanfaatkan peluang bisnis pada olahan makanan dari tempe dan kerajinan tangan piring lidi. masa mendatang, peran perempuan di sektor publik agar lebih dikedepankan lagi dengan memasuki peluang usaha lebih banyak lagi, tidak hanya bekerja di sektor informal tetapi juga dapat bekerja di tempat strategis seperti di sektor formal pemerintahanDisarankan kepada pemerintah untuk lebih dalam memberikan kesempatan kepada perempuan untuk berpartisipasi di dalam program kemandirian dalam rangka mendukung pengentasan kemiskinan dengan memberi pelatihan keterampilan pada perempuan dan memberi modal usaha dalam upaya meningkatkan pendapatannya

Item Type: Thesis (Masters)
Nomor Inventaris: P223208
Uncontrolled Keywords: Kemiskinan, Perempuan Dalam Kemiskinan dan Gender
Subjects: P > P461 Poverty
S > S868 Sustainable development
W > W170 Women
Depositing User: Mrs hertanty wahyu murti
Date Deposited: 24 Aug 2023 03:59
Last Modified: 24 Aug 2023 03:59
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/22950

Actions (login required)

View Item View Item