Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Pengaruh Tegangan pada Alat Pengolah Limbah Fixer terhadap Penurunan Parameter Kualitas Air

WATI, Shinta (2023) Pengaruh Tegangan pada Alat Pengolah Limbah Fixer terhadap Penurunan Parameter Kualitas Air. Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
COVER-Shinta Wati-K1C019004-Skripsi-2023.pdf

Download (358kB)
[img] PDF (Legalitas)
LEGALITAS-Shinta Wati-K1C019004-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (Abstrak)
ABSTRAK-Shinta Wati-K1C019004-Skripsi-2023.pdf

Download (424kB)
[img] PDF (BabI)
BAB-I-Shinta Wati-K1C019004-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only until 20 February 2025.

Download (626kB)
[img] PDF (BabII)
BAB-II-Shinta Wati-K1C019004-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only until 20 February 2025.

Download (762kB)
[img] PDF (BabIII)
BAB-III-Shinta Wati-K1C019004-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only until 20 February 2025.

Download (798kB)
[img] PDF (BabIV)
BAB-IV-Shinta Wati-K1C019004-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (945kB)
[img] PDF (BabV)
BAB-V-Shinta Wati-K1C019004-Skripsi-2023.pdf

Download (619kB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DAFTAR PUSTAKA-Shinta Wati-K1C019004-Skripsi-2023.pdf

Download (487kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN-Shinta Wati-K1C019004-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Limbah fixer merupakan limbah B3 dan dapat menyebabkan polusi tanah dan perairan. Telah dibuat alat pengolah limbah fixer dengan metode elektrolisis untuk mengolah limbah fixer agar aman dibuang ke lingkungan. Penelitian ini bertujuan untuk menguji alat pengolah limbah fixer apakah hasilnya sudah sesuai baku mutu yang telah di tetapkan serta untuk melihat pengaruh tegangan terhadap kandungan limbah fixer setelah diolah. Hasil pengujian limbah fixer sebelum dan setelah diolah dengan alat pengolah limbah fixer menggunakan variasi tegangan 2,5 V, 3 V, dan 4 V didapatkan kandungan limbah fixer sebelum diolah dengan alat pengolah limbah fixer adalah untuk perak sebesar 69,85 mg/L, untuk COD sebanyak 61000 mg/L, untuk BOD sebanyak 3680 mg/L, untuk pH sebesar 4,6. Setelah diolah dengan metode elektrolisis dengan tegangan 2,5 V, 3 V, dan 4 V kandungan perak (Ag) turun sebesar 52%, 63%, 53%, untuk nilai COD turun sebesar 5%, 26%, 13%, untuk BOD turun sebesar 42%, 43%, 66%, untuk pH naik sebesar 2,1%, 2,1%, dan 6,5%.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: K24033
Uncontrolled Keywords: Silver recovery, Limbah fixer, COD, BOD, pH.
Subjects: H > H42 Hazardous wastes
M > M6 Machine tools
W > W48 Waste disposal
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > S1 Fisika
Depositing User: Mrs Shinta Wati
Date Deposited: 20 Feb 2024 01:27
Last Modified: 20 Feb 2024 01:27
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/26083

Actions (login required)

View Item View Item