Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Rancang Bangun Alat Ukur Suhu dan Kelembapan Portabel Multifungsi berbasis Sensor Suhu LM35 dan Sensor Kelembapan YL-69

NISSA, Anna Nuskhotun (2023) Rancang Bangun Alat Ukur Suhu dan Kelembapan Portabel Multifungsi berbasis Sensor Suhu LM35 dan Sensor Kelembapan YL-69. Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
COVER-Anna Nuskhotun Nissa-K1C016072-Skripsi-2024.pdf

Download (73kB)
[img] PDF (Legalitas)
LEGALITAS-Anna Nuskhotun Nissa-K1C016072-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (553kB)
[img] PDF (Abstrak)
ABSTRAK-Anna Nuskhotun Nissa-K1C016072-Skripsi-2024.pdf

Download (67kB)
[img] PDF (BabI)
BAB-I-Anna Nuskhotun Nissa-K1C016072-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only until 6 June 2025.

Download (75kB)
[img] PDF (BabII)
BAB-II-Anna Nuskhotun Nissa-K1C016072-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only until 6 June 2025.

Download (450kB)
[img] PDF (BabIII)
BAB-III-Anna Nuskhotun Nissa-K1C016072-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only until 6 June 2025.

Download (778kB)
[img] PDF (BabIV)
BAB-IV-Anna Nuskhotun Nissa-K1C016072-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (478kB)
[img] PDF (BabV)
BAB-V-Anna Nuskhotun Nissa-K1C016072-Skripsi-2024.pdf

Download (66kB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DAFTAR PUSTAKA-Anna Nuskhotun Nissa-K1C016072-Skripsi-2024.pdf

Download (148kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN-Anna Nuskhotun Nissa-K1C016072-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (340kB)

Abstract

Pengukuran suhu dan kelembapan merupakan dua faktor penting yang menentukan kualitas lingkungan. Pengukuran suhu dan kelembapan secara cepat dan tepat yang terintegrasi perlu dilakukan untuk meningkatkan nilai sumber daya lahan. Oleh karena itu perlu dibuat alat ukur suhu dan kelembapan yang bersifat portabel dan multifungsi. Tujuan dari penelitian ini adalah membuat rancang bangun alat ukur suhu dan kelembapan tanah portabel multifungsi yang terkarakterisasi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah rekayasa teknik dengan tahapan berupa studi literatur, analisis dan perancangan alat, karakterisasi sensor, pembuatan perangkat keras dan perangkat lunak, dan karakterisasi alat. Sistem alat ukur terdiri atas sensor LM35 dan sensor kelembapan YL-69 yang dihubungkan ke Arduino UNO. Hasil pengukuran ditampilkan di LCD 16 x 2 dan disimpan di kartu memori. Alat ukur suhu memiliki nilai eror sebesar 0,27% dengan akurasi pengukuran sebesar 99,73%. Alat ukur kelebapan memiliki nilai eror sebesar 1,60% dan akurasi sebesar 98,40%. Berdasarkan aturan IEC nomor 13B-23 AUS adalah alat ukur golongan I dan AUK termasuk golongan III. Alat ukur dapat dioperasikan dengan mudah di lapangan. Alat ukur suhu dan kelembapan termasuk alat ukur portabel. Hasil untuk penelitian dapat dikembangkan dengan menambah variabel pH dan mengganti sensor kelembapan dengan tipe lain untuk meningkatkan nilai akurasi sensor.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: K24059
Uncontrolled Keywords: Suhu, Kelembapan, LM35, dan YL-69
Subjects: S > S900 System design
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > S1 Fisika
Depositing User: Mrs Anna Nuskhotun Nissa
Date Deposited: 06 Jun 2024 04:08
Last Modified: 06 Jun 2024 04:08
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/27470

Actions (login required)

View Item View Item