Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Pengaruh Leverage dan Growth Opportunity terhadap Earning Response Coefficient (ERC) dengan Kinerja Lingkungan sebagai Moderating Variable

SAFITRI, Anggi Bella (2024) Pengaruh Leverage dan Growth Opportunity terhadap Earning Response Coefficient (ERC) dengan Kinerja Lingkungan sebagai Moderating Variable. Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
COVER-Anggi Bella Safitri-C1C017087-Skripsi-2024.pdf

Download (123kB)
[img] PDF (Legalitas)
LEGALITAS-Anggi Bella Safitri-C1C017087-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (357kB)
[img] PDF (Abstrak)
ABSTRAK-Anggi Bella Safitri-C1C017087-Skripsi-2024.pdf

Download (177kB)
[img] PDF (BabI)
BAB-I-Anggi Bella Safitri-C1C017087-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only until 23 August 2025.

Download (234kB)
[img] PDF (BabII)
BAB-II-Anggi Bella Safitri-C1C017087-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only until 23 August 2025.

Download (249kB)
[img] PDF (BabIII)
BAB-III-Anggi Bella Safitri-C1C017087-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only until 23 August 2025.

Download (456kB)
[img] PDF (BabIV)
BAB-IV-Anggi Bella Safitri-C1C017087-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (461kB)
[img] PDF (BabV)
BAB-V-Anggi Bella Safitri-C1C017087-Skripsi-2024.pdf

Download (126kB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DAFTAR PUSTAKA-Anggi Bella Safitri-C1C017087-Skripsi-2024.pdf

Download (201kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN-Anggi Bella Safitri-C1C017087-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (549kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh leverage dan growth opportunity terhadap earning response coefficient serta menguji dan menganalisis peranan kinerja lingkungan dalam memoderasi pengaruh leverage dan growth opportunity terhadap earning response coefficient. Populasi pada penelitian ini mencakup perusahaan dalam klasifikasi industri pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2019-2023. Sampel diseleksi melalui metode purposive sampling berdasarkan beberapa kriteria sehingga diperoleh total sampel sebanyak 85 data perusahaan untuk periode observasi selama 5 tahun. Data dalam penelitian ini merupakan data sekunder yang bersumber dari laporan tahunan/laporan keuangan (audited), data historis harga saham dan harga pasar, serta Surat Keputusan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik Indonesia tentang Hasil Penilaian Peringkat Kinerja Perusahaan dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup (PROPER). Data penelitian ini dianalisis menggunakan analisis regresi linear berganda dan analisis regresi moderasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) leverage tidak berpengaruh terhadap earning response coefficient; (2) growth opportunity berpengaruh positif terhadap earning response coefficient; (3) kinerja lingkungan tidak memoderasi hubungan leverage dengan earning response coefficient; dan (4) kinerja lingkungan tidak memoderasi hubungan growth opportunity dengan earning response coefficient. Implikasi penelitian ini diantaranya: perusahaan dapat meningkatkan earning response coefficient dengan berupaya meningkatkan peluang pertumbuhan agar investor lebih tertarik untuk berinvestasi diperusahaan; perusahaan juga perlu memperhatikan relevansi nilai dari informasi laba yang akan dipublikasikan sehingga mendapatkan penilaian positif dari investor terkait kinerja perusahaan; perlu dilakukan upaya untuk membantu investor dalam menentukan keputusan investasi yang rasional berdasarkan seluruh informasi yang tersedia sehingga berkontribusi pada peningkatan efisiensi pasar; serta investor dapat menilai kualitas laba perusahaan pertambangan berdasarkan nilai earning response coefficient yang diperoleh pada penelitian ini.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: C24425
Uncontrolled Keywords: Leverage, Growth opportunity, Kinerja Lingkungan, Earning Response Coefficient
Subjects: C > C865 Corporations Finance
P > P144 Performance standards
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Akuntansi
Depositing User: Mrs Anggi Bella Safitri
Date Deposited: 23 Aug 2024 01:43
Last Modified: 23 Aug 2024 01:43
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/29325

Actions (login required)

View Item View Item