Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Berkomentar melalui gambar (studi tentang interaksi seniman mural dan warga masyarakat di yogyakarta dalam membuat mural)

YOGA, Yudha Abi (2017) Berkomentar melalui gambar (studi tentang interaksi seniman mural dan warga masyarakat di yogyakarta dalam membuat mural). Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img]
Preview
PDF (Cover)
Cover_1.pdf

Download (47kB) | Preview
[img] PDF (Legalitas)
Legalitas dan bagian awal TA_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (587kB)
[img]
Preview
PDF (Abstrak)
Abstrak_1.pdf

Download (176kB) | Preview
[img] PDF (BabI)
Bab I_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (453kB)
[img] PDF (BabII)
Bab II_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (261kB)
[img] PDF (BabIII)
Bab III_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (265kB)
[img] PDF (BabIV)
Bab IV_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (794kB)
[img] PDF (BabV)
Bab V_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (195kB)
[img]
Preview
PDF (Daftarpustaka)
Daftar Pustaka_1.pdf

Download (247kB) | Preview
[img] PDF (Lampiran)
Lampiran_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (96kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui : 1) Pola interaksi antara seniman mural Yogyakarta dan warga masyarakat dalam membuat mural, 2) Berkesenian pada ruang-ruang publik kota, khususnya Kota Yogyakarta, 3) Kendala-kendala dan proses pengerjaan mural komunitas mural “Ketjil Bergerak” dan “Kukomikan” Penelitian ini merupakan jenis penelitian kualitatif dengan pendekatan Etnografis. Subjek penelitian ini meliputi komunitas seniman mural “Ketjil Bergerak”, “Kukomikan”, dan warga masyarakat Yogyakarta. Teknik penentuan informan menggunakan Purposive Sampling dengan pengumpulan data menggunakan tiga cara yaitu observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan analisis model ongoing analyses. Dalam proses semacam itu, peneliti melakukan analisis, baik secara bersamaan maupun serempak, antara pengumpulan data dengan analisis itu sendiri. Dan pada proses penelitian menggunakan teknik participant observation dan in-depth interview (wawancara mendalam). Serta pada penelitian ini, data divalidasi dengan menggunakan model triangulasi. Dalam model triangulasi, peneliti menjaga kemungkinan bias dengan jalan mewawancarai sasaran penelitian yang berbeda. Hasil penelitian ini menunjukan diantaranya : Bahwasannya berkesenian tidak hanya dilakukan pada galeri-galeri seni, tetapi bisa di kreasikan di dinding kota dan perkampungan yang menjadi ruang publik warga masyarakat. Berdasarkan uraian pembahasan dapat disimpulkan bahwasannya pola interaksi antara seniman mural dan warga masyarakat terjadi dengan berbagai cara, di antaranya adalah: Isu yang diangkat oleh seniman mural merupakan hasil interaksinya dengan warga masyarakat yang terlibat dan merupakan representasi realitas kehidupan sehari-hari seperti, realitas sosial, politik, ekonomi, dan budaya. Mural merepresentasikan kerjasama seniman mural dengan warga masyarakat pada aspek biaya, peralatan, tenaga, dan waktu yang dicurahkan kedua pihak. .

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: F17434
Uncontrolled Keywords: komunitas seniman mural; Mural
Subjects: C > C648 Community life
G > G205 Graffiti
M > M620 Mural painting and decoration
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > S1 Sosiologi
Depositing User: Mrs Endang Kasworini
Date Deposited: 10 Aug 2020 04:12
Last Modified: 10 Aug 2020 04:12
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/3098

Actions (login required)

View Item View Item