Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Peningkatan Kualitas Lanting Menggunakan Metode Taguchi dengan Memperhatikan Faktor Umur SIngkong sebagai Bahan Baku Produksi

RISTIANI, Hana Mareta (2025) Peningkatan Kualitas Lanting Menggunakan Metode Taguchi dengan Memperhatikan Faktor Umur SIngkong sebagai Bahan Baku Produksi. Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
COVER-Hana Mareta Ristiani-H1E021034-Skripsi-2025.pdf

Download (141kB)
[img] PDF (Legalitas)
LEGALITAS-Hana Mareta Ristiani-H1E021034-Skripsi-2025.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (Abstrak)
ABSTRAK-Hana Mareta Ristiani-H1E021034-Skripsi-2025.pdf

Download (233kB)
[img] PDF (BabI)
BAB-I-Hana Mareta Ristiani-H1E021034-Skripsi-2025.pdf
Restricted to Repository staff only until 6 February 2026.

Download (232kB)
[img] PDF (BabII)
BAB-II-Hana Mareta Ristiani-H1E021034-Skripsi-2025.pdf
Restricted to Repository staff only until 6 February 2026.

Download (516kB)
[img] PDF (BabIII)
BAB-III-Hana Mareta Ristiani-H1E021034-Skripsi-2025.pdf
Restricted to Repository staff only until 6 February 2026.

Download (477kB)
[img] PDF (BabIV)
BAB-IV-Hana Mareta Ristiani-H1E021034-Skripsi-2025.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (BabV)
BAB-V-Hana Mareta Ristiani-H1E021034-Skripsi-2025.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (368kB)
[img] PDF (BabVI)
BAB-VI-Hana Mareta Ristiani-H1E021034-Skripsi-2025.pdf

Download (175kB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DAFTAR PUSTAKA-Hana Mareta Ristiani-H1E021034-Skripsi-2025.pdf

Download (189kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN-Hana Mareta Ristiani-H1E021034-Skripsi-2025.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (142kB)

Abstract

Industri makanan hingga saat ini terus berkembang dan diketahui dapat membantu pertumbuhan ekonomi di Indonesia. Kebumen merupakan salah satu kabupaten yang memiliki berbagai jenis makanan tradisional maupun modern. Camilan atau makanan ringan khas dari Kebumen adalah lanting. Lanting dikenal sebagai makanan khas yang memiliki cita rasa gurih, tekstur yang renyah dan berbentuk angka 8. Untuk membuat lanting menggunakan bahan baku berupa singkong dan akan melalui serangkaian proses produksi. Proses produksi makanan khas Kebumen tersebut dimulai dengan mencuci, memarut, press, pembentukan menjadi bola, mengukus, diuleni menjadi bentuk mie, dibentuk menjadi angka 8, dan digoreng. Berdasarkan hasil observasi dan wawancara diketahui bahwa dalam proses produksi jenis singkong yang digunakan adalah campuran antara singkong muda dan tua. Sedangkan menurut studi pustaka karakteristik dari kedua singkong tersebut berbeda baik secara fisik dan kimiawi. Selain iu dari hasil penelitian terdahulu yang dilakukan oleh Aviati (2024), hasil pengujian kekerasan lanting sebagai variabel respon adalah 4034,252 gf dan 3917,143 gf dimana tingkat kerenyahan tersebut menunjukkan adanya tingkat variasi produk dengan selisih keduanya sebesar 117,109 gf. Oleh karena itu indikasi tersebut dilakukan eksperimen Taguchi dengan faktor umur singkong (A), pengulangan penggorengan (B), waktu penggorengan (C) dan suhu awal penggorengan (D) dengan tujuan mengetahui faktor umur singkong terhadap kerenyahan lanting dan kombinasi optimal dari faktor dan level yang digunakan. Dan hasil penelitian menunjukkan bahwa faktor umur singkong (A) dan waktu penggorengan (C) tidak berpengaruh terhadap kerenyahan lanting. Sedangkan kombinasi optimal dari eksperimen Taguchi adalah faktor umur singkong (A) level 1 yaitu umur singkong muda, pengulangan penggorengan (B) level 2 yaitu dilakukan 2 kali, waktu penggorengan (C) level 2 selama 5 menit dan suhu awal penggorengan (D) level 2 sebesar 170°C.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: H25026
Uncontrolled Keywords: Rekayasa Kualitas, Umur Singkong, Metode Taguchi
Subjects: S > S399 Small business
Divisions: Fakultas Teknik > S1 Teknik Industri
Depositing User: Mrs. Hana Mareta Ristiani
Date Deposited: 06 Feb 2025 01:14
Last Modified: 06 Feb 2025 01:14
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/32057

Actions (login required)

View Item View Item