Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Alokasi Order Supplier Bearing Menggunakan Metode Goal Programming Dengan Mempertimbangkan Pembobotan Analytical Hierarchy Process Dan Tingkat Kecacatan

PRIBADI, Aidil Januar (2025) Alokasi Order Supplier Bearing Menggunakan Metode Goal Programming Dengan Mempertimbangkan Pembobotan Analytical Hierarchy Process Dan Tingkat Kecacatan. Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
COVER-Aidil Januar Pribadi-H1E018023-Skripsi-2025.pdf

Download (71kB)
[img] PDF (Legalitas)
LEGALITAS-Aidil Januar Pribadi-H1E018023-Skripsi-2025.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (Abstrak)
ABSTRAK-Aidil Januar Pribadi-H1E018023-Skripsi-2025.pdf

Download (52kB)
[img] PDF (BabI)
BAB I-Aidil Januar Pribadi-H1E018023-Skripsi-2025.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (90kB)
[img] PDF (BabII)
BAB II-Aidil Januar Pribadi-H1E018023-Skripsi-2025.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (434kB)
[img] PDF (BabIII)
BAB III-Aidil Januar Pribadi-H1E018023-Skripsi-2025.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (110kB)
[img] PDF (BabIV)
BAB IV-Aidil Januar Pribadi-H1E018023-Skripsi-2025.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (199kB)
[img] PDF (BabV)
BAB V-Aidil Januar Pribadi-H1E018023-Skripsi-2025.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (650kB)
[img] PDF (BabVI)
BAB VI-Aidil Januar Pribadi-H1E018023-Skripsi-2025.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (149kB)
[img] PDF (BabVII)
BAB VII-Aidil Januar Pribadi-H1E018023-Skripsi-2025.pdf

Download (105kB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DAFTAR PUSTAKA-Aidil Januar Pribadi-H1E018023-Skripsi-2025.pdf

Download (189kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN-Aidil Januar Pribadi-H1E018023-Skripsi-2025.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)

Abstract

PT. XYZ, sebagai perusahaan yang bergerak di bidang tekstil, menghadapi tantangan dalam mengalokasikan pesanan bearing ke beberapa pemasok secara objektif, yang berdampak pada tingkat kecacatan produk dan efisiensi biaya. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan model alokasi pesanan yang optimal dengan mempertimbangkan bobot pemasok menggunakan metode Analytical Hierarchy Process (AHP) serta tingkat kecacatan dalam formulasi Goal Programming. Metode AHP digunakan untuk menentukan bobot pemasok berdasarkan kriteria yang relevan, seperti kualitas, biaya, pengiriman, pelayanan, dan riwayat kerja sama. Sementara itu, Goal Programming diterapkan untuk mengoptimalkan alokasi pesanan dengan dua tujuan utama: minimasi biaya pembelian dan maksimasi jumlah order dengan mempertimbangkan tingkat kecacatan produk. Data yang digunakan dalam penelitian ini mencakup harga produk, kapasitas produksi pemasok, batas minimal pesanan, serta data kecacatan produk dari masing-masing pemasok. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengurangan dana sebesar Rp366.676 atau sekitar 8,2 persen dengan alokasi order PT. SLS bearindo sebanyak 130 unit, PT. Tekindo puri sebanyak 50 unit, PT. Nugraha Siti Kumala sebanyak 10 unit, PT. Djaja Harapan sebanyak 10 unit. Selain itu diketahui bobot dari supplier sepeti PT. SLS Bearindo bobot 0.39. Selanjutnya PT. Tekindo Puri dan PT. Nugraha Siti Kumala dengan bobot yang sama,yaitu 0.22. terakhir terdapat PT. Djaja Harapan dengan bobot sebesar 0.16.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: H25029
Uncontrolled Keywords: Alokasi Pesanan, Analytical Hierarchy Process (AHP), Goal Programming, Tingkat Kecacatan, Rantai Pasok
Subjects: S > S899 System analysis
Divisions: Fakultas Teknik > S1 Teknik Industri
Depositing User: Mr Aidil Januar Pribadi
Date Deposited: 12 Feb 2025 06:33
Last Modified: 12 Feb 2025 06:33
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/32518

Actions (login required)

View Item View Item