RAHAYU, Septiana (2016) Pengaruh Corporate Governance dan Tipe Industri terhadap Pengungkapan Kinerja Sosial dan Lingkungan (Studi Empiris pada Perusahaan-Perusahaan yang Listed di Bursa Efek Indonesia Periode 2012-2014). Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.
![]() |
PDF (Cover)
COVER-SEPTIANA RAHAYU -C1C012023-2016.pdf Download (626kB) |
![]() |
PDF (Legalitas)
LEGALITAS-SEPTIANA RAHAYU -C1C012023-2016.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
![]() |
PDF (Abstrak)
ABSTRAK-SEPTIANA RAHAYU -C1C012023-2016.pdf Download (890kB) |
![]() |
PDF (BabI)
BAB I-SEPTIANA RAHAYU -C1C012023-2016.pdf Restricted to Repository staff only until 24 February 2026. Download (943kB) |
![]() |
PDF (BabII)
BAB II-SEPTIANA RAHAYU -C1C012023-2016.pdf Restricted to Repository staff only until 24 February 2026. Download (1MB) |
![]() |
PDF (BabIII)
BAB III-SEPTIANA RAHAYU -C1C012023-2016.pdf Restricted to Repository staff only until 24 February 2026. Download (925kB) |
![]() |
PDF (BabIV)
BAB IV-SEPTIANA RAHAYU -C1C012023-2016.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
![]() |
PDF (BabV)
BAB V-SEPTIANA RAHAYU -C1C012023-2016.pdf Download (623kB) |
![]() |
PDF (DaftarPustaka)
DAFTAR PUSTAKA-SEPTIANA RAHAYU -C1C012023-2016.pdf Download (944kB) |
![]() |
PDF (Lampiran)
LAMPIRAN-SEPTIANA RAHAYU -C1C012023-2016.pdf Restricted to Repository staff only Download (743kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh corporate governance dan tipe industri terhadap pengungkapan kinerja sosial dan lingkungan. Mekanisme corporate governance yang digunakan yaitu proporsi komisaris independen, komite audit, kepemilikan institusional dan kepemilikan manajerial. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan-perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2012-2014. Jumlah sampel dalam penelitian ini berjumlah 132 tahun perusahaan (firm year) dengan metode purposive sampling. Berdasarkan hasil penelitian dan analisis data menggunakan regresi linear berganda menunjukkan bahwa : 1) proporsi komisaris independen berpengaruh positif terhadap pengungkapan kinerja sosial dan lingkungan, 2) komite audit berpengaruh positif terhadap pengungkapan kinerja sosial dan lingkungan, 3) kepemilikan institusional berpengaruh positif terhadap pengungkapan kinerja sosial dan lingkungan, 4) kepemilikan manajerial tidak berpengaruh terhadap pengungkapan kinerja sosial dan lingkungan, dan 5) variabel tipe industri yang terbukti berpengaruh terhadap pengungkapan kinerja sosial dan lingkungan adalah sektor pertanian, sektor industri barang konsumsi dan properti dan real estate. Sedangkan sektor pertambangan, industri dasar dan kimia, aneka industri, dan transportasi dan infrastruktur tidak berpengaruh terhadap pengungkapan kinerja sosial dan lingkungan.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Nomor Inventaris: | C16103 |
Subjects: | C > C862 Corporations S > S446 Social responsibility of business |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Akuntansi |
Depositing User: | Mrs Endah Yuni Astuti |
Date Deposited: | 24 Feb 2025 01:53 |
Last Modified: | 24 Feb 2025 01:53 |
URI: | http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/32746 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |