Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Perlindungan Hak Desain Industri Kaca Helm Berdasarkan Undang-Undang Nomor 31 Tahun 2000 Tentang Desain Industri (Studi Kasus Putusan No. 147/K/Pdt.Sus-HKI/2024)

PRADAYAN, Febriant Wahyu (2025) Perlindungan Hak Desain Industri Kaca Helm Berdasarkan Undang-Undang Nomor 31 Tahun 2000 Tentang Desain Industri (Studi Kasus Putusan No. 147/K/Pdt.Sus-HKI/2024). Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
COVER-Febriant Wahyu Pradayan-E1A020204-Skripsi-2025.pdf

Download (32kB)
[img] PDF (Legalitas)
LEGALITAS-Febriant Wahyu Pradayan-E1A020204-Skripsi-2025.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (869kB)
[img] PDF (Abstrak)
ABSTRAK-Febriant Wahyu Pradayan-E1A020204-Skripsi-2025.pdf

Download (201kB)
[img] PDF (BabI)
BAB-I-Febriant Wahyu Pradayan-E1A020204-Skripsi-2025.pdf
Restricted to Repository staff only until 11 March 2026.

Download (454kB)
[img] PDF (BabII)
BAB-II-Febriant Wahyu Pradayan-E1A020204-Skripsi-2025.pdf
Restricted to Repository staff only until 11 March 2026.

Download (592kB)
[img] PDF (BabIII)
BAB-III-Febriant Wahyu Pradayan-E1A020204-Skripsi-2025.pdf
Restricted to Repository staff only until 11 March 2026.

Download (323kB)
[img] PDF (BabIV)
BAB-IV-Febriant Wahyu Pradayan-E1A020204-Skripsi-2025.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (669kB)
[img] PDF (BabV)
BAB-V-Febriant Wahyu Pradayan-E1A020204-Skripsi-2025.pdf

Download (197kB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DAFTAR PUSTAKA-Febriant Wahyu Pradayan-E1A020204-Skripsi-2025.pdf

Download (335kB)

Abstract

Peranan perlindungan desain industri sebagai salah satu bidang Hak Kekayaan Intelektual sering diabaikan apabila dibandingkan dengan perlindungan terhadap paten, merek atau hak cipta. Di Indonesia perkembangan industri di bidang kreatif sangat banyak, namun tidak didukung dengan perlindungan hukum yang sesuai.Perlindungan hukum diberikan agar desain industri yang dihasilkan pendesain tidak ditiru atau dimanfaatkan oleh pihak lain yang tidak berhak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Perlindungan Hukum Desain Industri dan akibat hukum ditimbulkan dari putusan No. 147/K/Pdt.Sus HKI/2024 terhadap para pihak. Penelitian ini menggunakan pendekatan Yuridis Normatif, yaitu pendekatan secara yuridis karena penelitian bertitik tolak pada peraturan Desain Industri yang digunakan dalam Pelaksanaan Desain Industri terdaftar terhadap prinsip keadilan dan sejauhmana Perlindungan Hukum Desain Industri terdaftar di Indonesia.Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan, dapat disimpulkan bahwa hakim menolak permohonan kasasi dalam pembatalan desain industri utamanya karena pemohon Kasasi tidak mengajukan keberatan ketika desain industri didaftarkan padahal mengetahuinya. Dan akibat hukum yang diterima para pihak adalah bahwa Termohon Kasasi tetap menjadi pemegang hak desain industri, sehingga hak ekonomi dan hak moralnya tetap dapat didapatkanya selaku pemegang hak.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: E25064
Uncontrolled Keywords: Hak Kekayaan Intelektual, Desain Industri, Perlindungan Hak
Subjects: C > C792 Consumer protection
D > D119 Design
Divisions: Fakultas Hukum > S1 Ilmu Hukum
Depositing User: Mr Febriant Wahyu Pradayan
Date Deposited: 11 Mar 2025 06:10
Last Modified: 11 Mar 2025 06:10
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/32902

Actions (login required)

View Item View Item