Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Pengaruh Pemberian Ekstrak Daun Sukun (Artocarpus altilis) terhadap Kadar Glp-1 Pada Tikus Putih Model Tinggi Lemak

ZAHRA, Amira Shaliha (2025) Pengaruh Pemberian Ekstrak Daun Sukun (Artocarpus altilis) terhadap Kadar Glp-1 Pada Tikus Putih Model Tinggi Lemak. Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
COVER - Amira Shaliha Zahra-G1A022050- Skripsi- 2026.pdf

Download (173kB)
[img] PDF (Legalitas)
LEGALITAS- Amira Shaliha Zahra-G1A022050- Skripsi- 2026.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (824kB)
[img] PDF (Abstrak)
ABSTRAK - Amira Shaliha Zahra-G1A022050- Skripsi- 2026.pdf

Download (286kB)
[img] PDF (BabI)
BAB I -- Amira Shaliha Zahra-G1A022050- Skripsi- 2026.pdf
Restricted to Repository staff only until 29 December 2026.

Download (298kB)
[img] PDF (BabII)
BAB II - Amira Shaliha Zahra-G1A022050- Skripsi- 2026.pdf
Restricted to Repository staff only until 29 December 2026.

Download (663kB)
[img] PDF (BabIII)
BAB III - Amira Shaliha Zahra-G1A022050- Skripsi- 2026.pdf
Restricted to Repository staff only until 29 December 2026.

Download (292kB)
[img] PDF (BabIV)
BAB IV - Amira Shaliha Zahra-G1A022050- Skripsi- 2026.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (522kB)
[img] PDF (BabV)
BAB V - Amira Shaliha Zahra-G1A022050- Skripsi- 2026.pdf

Download (255kB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DAFTAR PUSTAKA - Amira Shaliha Zahra-G1A022050- Skripsi- 2026.pdf

Download (285kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN - Amira Shaliha Zahra-G1A022050- Skripsi- 2026.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (744kB)

Abstract

Latar Belakang: Peningkatan konsumsi makanan tinggi lemak di Indonesia berkontribusi pada meningkatnya kasus overweight dan risiko obesitas. Kondisi ini memicu stres oksidatif dan inflamasi kronis yang menyebabkan penurunan sekresi hormon inkretin GLP-1, yaitu hormon penting dalam regulasi glukosa, nafsu makan, dan metabolisme. Daun sukun (Artocarpus altilis) diketahui mengandung senyawa flavonoid, tanin, dan saponin yang bersifat antioksidan dan antiinflamasi, sehingga berpotensi meningkatkan sekresi GLP-1. Tujuan : Mengetahui kemampuan ekstrak daun sukun (Artocarpus altilis) dalam meningkatkan kadar GLP-1 pada tikus putih jantan model tinggi lemak. Metodologi : Penelitian menggunakan desain analitik kuantitatif dengan metode kausal komparatif berbasis data sekunder dari penelitian eksperimental posttest-only group design. Hasil : Kadar GLP-1 menunjukkan perbedaan signifikan antar kelompok (p=0,000), dengan nilai terendah pada kontrol negatif dan tertinggi pada kontrol positif. Pemberian ekstrak daun sukun meningkatkan kadar GLP-1 dengan dosis 400 mg/kgBB memberikan peningkatan paling besar. Temuan ini menunjukkan bahwa ekstrak daun sukun mampu memperbaiki respons GLP-1 pada tikus model tinggi lemak. Kesimpulan : Pemberian ekstrak daun sukun (Artocarpus altilis) terbukti meningkatkan kadar GLP-1 pada tikus jantan model diet tinggi lemak.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: G25182
Uncontrolled Keywords: Ekstrak daun sukun, GLP-1, diet tinggi lemak
Subjects: M > M168 Medical botany
Divisions: Fakultas Kedokteran > S1 Pendidikan Dokter
Depositing User: Mrs. Amira Shaliha Zahra
Date Deposited: 30 Dec 2025 01:49
Last Modified: 30 Dec 2025 01:49
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/38706

Actions (login required)

View Item View Item