Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Induksi Pembungaan dan Pembuahan Jeruk Siam Melalui Pemangkasan Cabang dan Pemupukan NPK

HIDAYANTO, Aldian (2018) Induksi Pembungaan dan Pembuahan Jeruk Siam Melalui Pemangkasan Cabang dan Pemupukan NPK. Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img]
Preview
PDF (Cover)
Cover_1.pdf

Download (108kB) | Preview
[img] PDF (Legalitas)
Legalitas_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (457kB)
[img]
Preview
PDF (Abstrak)
Abstrak_1.pdf

Download (103kB) | Preview
[img] PDF (BabI)
BabI_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (167kB)
[img] PDF (BabII)
BabII_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (986kB)
[img] PDF (BabIII)
BabIII_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (111kB)
[img] PDF (BabIV)
BabIV_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
PDF (BabV)
BabV_1.pdf

Download (814kB) | Preview
[img] PDF (Lampiran)
Lampiran_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Jeruk Merupakan Salah Satu Buah Yang Disukai Di Indonesia. Ketersediaan Jeruk Di Indonesia Masih Tergantung Terhadap Impor. Jeruk Lokal Belum Mampu Memenuhi Ketersediaan Jeruk Di Pasar. Perbaikan Budidaya Melalui Pemangkasan Dan Pemupukan Merupakan Suatu Upaya Untuk Memperbaiki Ketersediaan Jeruk Lokal Di Pasar. Penelitian Ini Bertujuan 1) Mengkaji Pengaruh Tingkat Pemangkasan Terhadap Induksi Pembungaan Tanaman Jeruk Siam Dan Mendapatkan Tingkat Pemangkasan Terbaik, 2) Mengkaji Pengaruh Dosis Pemupukan N, P, K Terhadap Induksi Pembungaan Tanaman Jeruk Siam Dan Mendapatkan Dosis Pemupukan Terbaik, Dan 3) Mengkaji Pengaruh Interaksi Antara Pemangkasan Dan Dosis Pupuk N, P, K Terhadap Induksi Pembungaan Jeruk Siam Dan Mendapatkan Bentuk Perlakuan Terbaik. Penelitian Dilakukan Di Desa Kembangan Kecamatan Bukateja, Kabupaten Purbalingga Dengan Ketinggian 60mdpl, Serta Di Laboratorium Agronomi Dan Hortikultura, Fakultas Pertanian, Universitas Jenderal Soedirman Dari Juli Hingga Desember 2017. Rancangan Penelitian Yang Digunakan Adalah Split Plot Dengan Rancangan Dasar Rancangan Acak Kelompok Lengkap (RAKL) Dengan Dua Faktor. Faktor Pertama Adalah Tingkat Pemangkasan (5%, 10%, Dan 15%) Diperlakukan Sebagai Petak Utama, Sedangkan Faktor Kedua Adalah Dosis Pemupukan (0%, 2%, 4%) Diperlakukan Sebagai Anak Petak. Variabel Yang Diamati Meliputi Jumlah Trubus Vegetatif, Jumlah Trubus Generatif, Jumlah Bunga, Jumlah Buah, Kerontokan Buah, Diameter Buah Dan Jumlah Buah Per Tangkai. Hasil Penelitian Menunjukkan Bahwan Tingkat Pemangkasan 5% Memberikan Jumlah Buah Tertinggi Pada Umur 2 MSBM, Pemangkasan 7,5% Menghasilkan Jumlah Buah Tertinggi Pada Umur 3 Hingga 8 MSBM, Pemangkasan 9% Memberikan Persentase Kerontokan Buah Total Terendah (58,72%). Dosis Pemupukan 4% Menghasilkan Jumlah Trubus Vegetatif, Jumlah Trubus Generatif, Jumlah Bunga, Jumlah Buah Umur 2 Sampai Dengan 8 MSBM Tertinggi, Dan Kerontokan Buah Ketiga Terendah. Dosis Pemupukan 2,7% Menghasilkan Diameter Buah Tertinggi Pada Umur 7 Dan 8 MSBM. Interaksi Antara Tingkat Pemangkasan Dan Dosis Pemupukan Tidak Berpengaruh Terhadap Seluruh Variabel Pengamatan. Kata Kunci : Jeruk, Pembungaan, Pemangkasan, Dan Pemupukan

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: A18162
Uncontrolled Keywords: Jeruk, pembungaan, pemangkasan, pemupukan
Subjects: C > C417 Citrus fruits
F > F120 Fertilization of plants
Divisions: Fakultas Pertanian > S1 Agroteknologi
Depositing User: Users 26 not found.
Date Deposited: 14 Jul 2020 01:41
Last Modified: 14 Jul 2020 01:41
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/4106

Actions (login required)

View Item View Item