Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Analisis Perbandingan Abnormal Return, Return Saham, Harga Saham dan Trading Volume Activity Sebelum dan Sesudah Pengumuman Merger atau Akuisisi

SAKTI, Yochie Okta Alhida (2018) Analisis Perbandingan Abnormal Return, Return Saham, Harga Saham dan Trading Volume Activity Sebelum dan Sesudah Pengumuman Merger atau Akuisisi. Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
Cover_1.pdf

Download (216kB)
[img] PDF (Legalitas)
Legalitas_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (879kB)
[img] PDF (Abstrak)
Abstrak_1.pdf

Download (393kB)
[img] PDF (BabI)
BabI_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (330kB)
[img] PDF (BabII)
BabII_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (514kB)
[img] PDF (BabIII)
BabIII_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (BabIV)
BabIV_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (560kB)
[img] PDF (BabV)
BabV_1.pdf

Download (170kB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DaftarPustaka_1.pdf

Download (404kB)
[img] PDF (Lampiran)
Lampiran_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (469kB)

Abstract

Suatu informasi yang dipublikasikan biasanya akan mendapat reaksi dari pasar apalagi jika informasi berkaitan dengan perbaikan perusahaan kedepannya. Salah satunya informasi yang berhubungan dengan perbaikan perusahaan berupa pengumuman merger dan akuisisi. Biasanya respon pasar dapat dilihat dari adanya perubahan pada abnormal return, return saham, harga saham dan volume perdagangan saham yang ada di pasar modal. Penelitian ini berjudul “Perbedaan Abnormal Return, Return Saham, Harga Saham dan Trading Volume Activity Sebelum dan Sesudah Pengumuman Merger dan Akuisisi”. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah para pelaku pasar akan merespon adanya pengumuman merger dan akuisisi. Respon tersebut dapat dilihat dari adanya perbedaan pada abnormal return, return saham, harga saham dan trading volume activity. Penelitian ini dilakukan pada perusahaan yang terdaftar pada Bursa Efek Indonesia tahun 2013-2017. Penelitian ini merupakan penelitian event study dengan menggunakan periode pengamatan selama 11 hari, yaitu 5 hari sebelum dan sesudah pengumuman merger dan akuisisi dan 1 hari merupakan informasi merger diumumkan. Analisis data dengan menggunakan uji normalitas. Jika data terdistribusi normal, maka uji hipotesis dengan menggunakan uji-t sampel berpasangan (paired sample t-testi), jika data tidak terdistribusi secara normal maka uji hipotesis dengan menggunakan wilcoxon signed rank test. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah metode purposive sampling dan terpilih 33 perusahaan yang sesuai dengan kriteria. Hasil pengujian menunjukan bahwa data terdistribusi normal, sehingga menggunakan uji hipotesis uji-t sampel berpasangan. Hasil uji-t sampel berpasangan menunjukan bahwa tidak terdapat perbedaan abnormal return, return saham, harga saham dan trading volume activity sebelum maupun sesudah pengumuman merger dan akuisisi. Implikasi hasil penelitian ini, perusahaan lebih berhati-hati dan mengkaji ulang ketika akan melakukan merger dan akuisisi sebagai strategi yang akan diambil perusahaan, sehingga manfaat dari adanya strategi merger dan akuisisi dapat dirasakan perusahaan dan para pemegang saham. Begitu pula dengan investor, perlu mempertimbangkan dan berpikir lebih matang ketika terdapat informasi yang berhembus di pasar modal apalagi jika informasi tersebut hanya sebuah rumor.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: C18240
Uncontrolled Keywords: Merger dan akuisisi, abnormal return, return saham, harga saham dan trading volume activity.
Subjects: F > F148 Finance Investments Stock exchanges
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Manajemen
Depositing User: Mrs Endang Kasworini
Date Deposited: 07 Aug 2020 07:42
Last Modified: 07 Aug 2020 07:42
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/4788

Actions (login required)

View Item View Item