Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Pembatalan Perkawinan karena Penipuan (Tinjauan Yuridis Putusan Pengadilan Agama Temanggug Nomor: 1155/Pdt.G/2016/PA.TMG)

RUGERI, David (2018) Pembatalan Perkawinan karena Penipuan (Tinjauan Yuridis Putusan Pengadilan Agama Temanggug Nomor: 1155/Pdt.G/2016/PA.TMG). Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
Cover_1.pdf

Download (40kB)
[img] PDF (Legalitas)
Legalitas_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (368kB)
[img] PDF (Abstrak)
Abstrak_1.pdf

Download (10kB)
[img] PDF (BabI)
BabI_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (195kB)
[img] PDF (BabII)
BabII_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (234kB)
[img] PDF (BabIII)
BabIII_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (96kB)
[img] PDF (BabIV)
BabIV_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (188kB)
[img] PDF (BabV)
BabV_1.pdf

Download (6kB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DaftarPustaka_1.pdf

Download (98kB)

Abstract

Menurut Pasal 22 Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 Tentang Perkawinan, perkawinan dapat dibatalkan apabila para pihak tidak memenuhi syarat-syarat untuk melangsungkan perkawinan. Batalnya suatu perkawinan dimulai setelah keputusan Pengadilan mempunyai kekuatan hukum yang tetap dan berlakunya sejak saat berlangsungnya perkawinan. Salah satu kasus tentang pembatalan perkawinan sebagaimana dalam Putusan Pengadilan Agama Temanggung No. 1155/Pdt.G/2016/PA.TMG terjadi karena penipuan. Permasalahan dalam penelitian ini adalah bagaimana dasar pertimbangan hakim dalam mengabulkan permohonan pembatalan perkawinan karena penipuan terhadap Pengadilan Agama Temanggung Nomor 1155/Pdt.G/2016/PA.TMG. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan yuridis normatif, spesifikasi penelitian preskriptif analitis, metode pengumpulan data studi kepustakaan dengan inventarisasi data, metode analisis normative kualitatif. Berdasarkan pada hasil penelitian dan pembahasan dapat disimpulkan bahwa pertimbangan hukum hakim dalam mengabulkan pembatalan perkawinan karena penipuan dalam putusan perkara nomor 1155/Pdt.G/2016/PA.TMG telah sesuai dengan mendasarkan Pasal 27 ayat (2) Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 jo. Pasal 72 ayat (2) Kompilasi Hukum Islam. Menurut peneliti hakim dapat menambahkan Pasal 23 huruf b Undang-Undang No. 1 Tahun 1974 Tentang Perkawinan

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: E18153
Uncontrolled Keywords: Pembatalan Perkawinan, Penipuan, Hukum Perkawinan
Subjects: ?? M84a ??
Divisions: Fakultas Hukum > S1 Ilmu Hukum
Depositing User: Mrs Endang Kasworini
Date Deposited: 25 Nov 2020 03:51
Last Modified: 25 Nov 2020 03:51
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/6535

Actions (login required)

View Item View Item