Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Pengaruh Hipnoterapi terhadap Intensitas Nyeri pada Pasien Pascaoperasi: Sistematik Review

YUNIASTI, Risna Devi (2021) Pengaruh Hipnoterapi terhadap Intensitas Nyeri pada Pasien Pascaoperasi: Sistematik Review. Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
COVER_Risna Devi Yuniasti_I1B017084_Skripsi_2021.pdf

Download (95kB)
[img] PDF (Legalitas)
LEGALITAS_Risna Devi Yuniasti_I1B017084_Skripsi_2021.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (815kB)
[img] PDF (Abstrak)
ABSTRAK_Risna Devi Yuniasti_I1B017084_Skripsi_2021.pdf

Download (87kB)
[img] PDF (BabI)
BAB-I-Risna Devi Yuniasti-I1B017084-Skripsi-2021.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (322kB)
[img] PDF (BabII)
BAB-II-Risna Devi Yuniasti-I1B017084-Skripsi-2021.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (235kB)
[img] PDF (BabIII)
BAB-III-Risna Devi Yuniasti-I1B017084-Skripsi-2021.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (277kB)
[img] PDF (BabIV)
BAB-IV-Risna Devi Yuniasti-I1B017084-Skripsi-2021.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (554kB)
[img] PDF (BabV)
BAB-V-Risna Devi Yuniasti-I1B017084-Skripsi-2021.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (83kB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DAFTAR PUSTAKA-Risna Devi Yuniasti-I1B017084-Skripsi-2021.pdf

Download (204kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN-Risna Devi Yuniasti-I1B017084-Skripsi-2021.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (688kB)

Abstract

Latar Belakang: Nyeri merupakan suatu masalah yang umum pada pasien yang menjalani pembedahan. Nyeri akut pascaoperasi yang tidak hilang dapat berpengaruh terhadap aspek fisiologis dan psikologis pasien. Terapi nonfarmakologis banyak digunakan untuk pengobatan nyeri kronis. Terapi nonfarmakologi perlu dikembangkan pada nyeri akut pascaoperasi, karena kekhawatiran efek samping dari pengobatan farmakologi. Terdapat penatalaksanaan nonfarmakologi yang efektif menurunkan intensitas nyeri yaitu hipnoterapi.Metodologi: Pencarian sistematik review ini menggunakan database Google Scholar, Directory of Open Access Journal (DOAJ), ProQuest, dan PubMed dengan menggunakan kata kunci(HypnosisOR Hypnotism OR HypnoanalysisORHypnotherapyOR Hypnotherapies ORMesmerism)AND (Post-surgical Pain OR Post surgical Pain OR Postsurgical Pain OR Post-operative Pain OR Post operative Pain OR Post-operative Pains OR Postoperative Pain OR Acute Postoperative Pain OR Acute Post-operative Pain OR Acute Post operative Pain).Kualitas jurnal dinilai dengan instrument Critical Appraisal Skills Program (CASP). Metode sintesa yang digunakan adalah narrative syntesis (sintesis naratif). Hasil Penelitian: Didapatkan hasil 10 artikel yang direview secara penuh dari rentang tahun 2010-2020. Teknik visualisasi dengan induksi rapid conversationalmemiliki keefektifan yang terbaik dibandingkan dengan teknik lainnya. Cara penyampaian sugesti yang paling efektif adalah secara tidak langsung dengan pendekatanpermissive. Hasil studi menunjukkan hipnoterapi cenderung lebih efektif mengurangi nyeri pascaoperasi pada prosedur pembedahan minor daripada pembedahan mayor. Kesimpulan: Hipnoterapi berpengaruh terhadappenurunan intensitas nyeri pasien pascaoperasi.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: Hypnotherapy, Pain, Postoperative
Uncontrolled Keywords: I21022
Subjects: P > P619 Psychotherapy
P > P9 Pain
Divisions: Fakultas Ilmu Ilmu Kesehatan > S1 Ilmu Keperawatan
Depositing User: Mrs Risna Devi Yuniasti
Date Deposited: 18 Feb 2021 01:23
Last Modified: 18 Feb 2021 01:23
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/8087

Actions (login required)

View Item View Item