Analisis Faktor yang Memengaruhi Minat terhadap Penggunaan Menstrual Cup pada Mahasiswi Keperawatan Universitas Jenderal Soedirman

SAFITRI, Tika Difa (2026) Analisis Faktor yang Memengaruhi Minat terhadap Penggunaan Menstrual Cup pada Mahasiswi Keperawatan Universitas Jenderal Soedirman. Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
COVER-Tika Difa Safitri-I1B022024-Skripsi-2026.pdf

Download (227kB)
[img] PDF (Legalitas)
LEGALITAS-Tika Difa Safitri-I1B022024-Skripsi-2026.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (Abstrak)
ABSTRAK-Tika Difa Safitri-I1B022024-Skripsi-2026.pdf

Download (217kB)
[img] PDF (BabI)
BAB-I-Tika Difa Safitri-I1B022024-Skripsi-2026.pdf
Restricted to Repository staff only until 22 January 2027.

Download (286kB)
[img] PDF (BabII)
BAB-II-Tika Difa Safitri-I1B022024-Skripsi-2026.pdf
Restricted to Repository staff only until 22 January 2027.

Download (390kB)
[img] PDF (BabIII)
BAB-III-Tika Difa Safitri-I1B022024-Skripsi-2026.pdf
Restricted to Repository staff only until 22 January 2027.

Download (414kB)
[img] PDF (BabIV)
BAB-IV-Tika Difa Safitri-I1B022024-Skripsi-2026.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (475kB)
[img] PDF (BabV)
BAB-V-Tika Difa Safitri-I1B022024-Skripsi-2026.pdf

Download (260kB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DAFTAR-PUSTAKA-Tika Difa Safitri-I1B022024-Skripsi-2026.pdf

Download (288kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN-Tika Difa Safitri-I1B022024-Skripsi-2026.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Latar Belakang: Menstrual cup merupakan alternatif produk menstruasi berkelanjutan yang memiliki keunggulan dalam aspek kesehatan, ekonomi, dan lingkungan. Namun, prevalensi di Indonesia masih sangat rendah. Pemahaman mengenai faktor-faktor yang memengaruhi minat penggunaan menstrual cup penting diketahui guna merancang intervensi kesehatan reproduksi yang efektif. Metodologi: Penelitian ini menggunakan desain cross-sectional secara kuantitatif. Sampel penelitian sebanyak 224 mahasiswi keperawatan yang dipilih menggunakan teknik stratified random sampling. Pengumpulan data menggunakan kuesioner online melalui Google Form yang mencakup kuesioner pengetahuan, persepsi keperawanan, persepsi kegunaan, persepsi nilai, sikap terhadap lingkungan, dukungan keluarga, pengaruh teman, pengaruh influencer, orientasi belanja, dan kesukarelaan. Analisis data menggunakan uji Chi-Square untuk analisis bivariat dan regresi logistik biner untuk analisis multivariat. Hasil Penelitian: Usia partisipan didapatkan nilai median yaitu 20 tahun, dengan prevalensi penggunaan menstrual cup sangat rendah (0,4%). Sebagian besar partisipan meniliki minat rendah terhadap penggunaan menstrual cup (52,7%). Analisis bivariat menunjukkan delapan variabel memiliki hubungan signifikan (p<0,05) dengan minat penggunaan menstrual cup: pengetahuan, persepsi keperawanan, dukungan keluarga, orientasi belanja, persepsi kegunaan, sikap terhadap lingkungan, persepsi nilai, dan kesukarelaan. Analisis multivariat mengidentifikasi persepsi nilai sebagai faktor paling dominan (OR=7,827; CI: 3,840-15,693), diikuti orientasi belanja (OR=3,145), kesukarelaan (OR=2,484), dan sikap terhadap lingkungan (OR=2,319). Kesimpulan: Persepsi nilai merupakan faktor dominan yang memengaruhi minat penggunaan menstrual cup. Semakin tinggi persepsi nilai, semakin tinggi pula minat terhadap penggunaan menstrual cup pada mahasiswi. Diperlukan intervensi edukasi berbasis evidens untuk meningkatkan persepsi nilai menstrual cup.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: I26063
Uncontrolled Keywords: Kesehatan reproduksi, Mahasiswi keperawatan, Menstrual cup, Minat
Subjects: H > H62 Health selfcare
M > M235 Menstruation
R > R226 Reproductive system
Divisions: Fakultas Ilmu Ilmu Kesehatan > S1 Ilmu Keperawatan
Depositing User: Mrs. Tika Difa Safitri
Date Deposited: 22 Jan 2026 01:37
Last Modified: 22 Jan 2026 01:37
URI: http://repository.unsoed.ac.id:443/id/eprint/39094

Actions (login required)

View Item View Item