Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Pengaruh Terapi Murottal Terhadap Irama dan Denyut Jantung Pasien IMA-EST di CVCU (Kresna) RSUP Dr. Sardjito Yogyakarta

INDRASTUTI, Murdewi (2020) Pengaruh Terapi Murottal Terhadap Irama dan Denyut Jantung Pasien IMA-EST di CVCU (Kresna) RSUP Dr. Sardjito Yogyakarta. Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
(1)COVER-MURDEWI INDRASTUTI-I1F018010-SKRIPSI-2020.pdf

Download (90kB)
[img] PDF (Legalitas)
LEGALITAS-Murdewi-Indrastuti-I1F018010-FIKES-2020.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[img] PDF (Abstrak)
ABSTRAK-Murdewi-Indrastuti-I1F018010-FIKES-2020.pdf

Download (2MB)
[img] PDF (BabI)
BAB-I-Murdewi Indrastuti-I1F018010-Skripsi-FIKES-2020.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[img] PDF (BabII)
BAB-II-Murdewi Indrastuti-I1F018010-Skripsi-FIKES-2020.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[img] PDF (BabIII)
BAB-III-Murdewi Indrastuti-I1F018010-Skripsi-FIKES-2020.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[img] PDF (BabIV)
BAB-IV-Murdewi Indrastuti-I1F018010-Skripsi-FIKES-2020.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[img] PDF (BabV)
BAB-V-Murdewi Indrastuti-I1f018010-Skripsi-FIKES-2020.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DAFTAR PUSTAKA-Murdewi Indrastuti-I1F018010-FIKES-2020.pdf

Download (2MB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN-Murdewi Indrastuti-I1F018010- Skripsi-FIKES-2020.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

Latar Belakang: Pasien infark miokard yang dirawat, 50% mengalami gejala kecemasan. Terapi murottal telah terbukti sebagai terapi komplementer untuk mengatasi kecemasan. Respon fisiologis kecemasan akan mempersulit pemulihan gangguan irama jantung yang merupakan salah satu komplikasi pada pasien infark miokard akut. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh terapi murottal terhadap irama dan denyut jantung pasien IMA-EST yang dirawat di CVCU RSUP DR Sardjito Yogyakarta. Metodologi: Penelitian ini menggunakan rancangan Quasi Experiment dengan pre and post test control group design. Pengambilan sampel dengan consecutive sampling, melibatkan 30 responden yang dibagi 2 kelompok, yaitu kelompok intervensi dan kelompok kontrol. Observasi irama dan denyut jantung dilakukan pada menit ke 5 preterapi, menit ke 5, 10 dan 15 intraterapi dan post-terapi. Analisa irama jantung menggunakan uji statistik McNemar dan Chi Square. Analisa denyut jantung menggunakan uji T berpasangan dan uji T tidak berpasangan. Hasil Penelitian: Hasil uji perbedaan antara kelompok perlakuan dan kontrol pada variabel irama jantung yaitu p>0,005, hasil uji perbedaan kelompok perlakuan dan kontrol pada variabel denyut jantung yaitu p>0,005. Kesimpulan: Terapi murottal tidak berpengaruh terhadap irama dan denyut jantung pasien IMA-EST di CVCU (Kresna) RSUP DR.Sardjito Yogyakarta.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: I20023
Subjects: H > H47 Health
H > H62 Health selfcare
H > H69 Heart
Divisions: Fakultas Ilmu Ilmu Kesehatan > S1 Ilmu Keperawatan
Depositing User: Mrs PKL Sekar
Date Deposited: 08 Mar 2022 07:24
Last Modified: 08 Mar 2022 07:24
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/13687

Actions (login required)

View Item View Item