Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Campur Kode dalam Interaksi Pekerja dan Pengunjung di Kedai Kopi Kota Purwokerto

SILVIANA, Aghnia Putri (2023) Campur Kode dalam Interaksi Pekerja dan Pengunjung di Kedai Kopi Kota Purwokerto. Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
COVER-Aghnia Putri Silviana-J1B019028-Skripsi-2023.pdf

Download (99kB)
[img] PDF (Legalitas)
LEGALITAS-Aghnia Putri Silviana-J1B019028-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (643kB)
[img] PDF (Abstrak)
ABSTRAK-Aghnia Putri Silviana-J1B019028-Skripsi-2023.pdf

Download (64kB)
[img] PDF (BabI)
BAB-I-Aghnia Putri Silviana-J1B019028-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only until 22 August 2024.

Download (159kB)
[img] PDF (BabII)
BAB-II-Aghnia Putri Silviana-J1B019028-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only until 22 August 2024.

Download (205kB)
[img] PDF (BabIII)
BAB-III-Aghnia Putri Silviana-J1B019028-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only until 22 August 2024.

Download (154kB)
[img] PDF (BabIV)
BAB-IV-Aghnia Putri Silviana-J1B019028-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (502kB)
[img] PDF (BabV)
BAB-V-Aghnia Putri Silviana-J1B019028-Skripsi-2023.pdf

Download (74kB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DAFTAR PUSTAKA-Aghnia Putri Silviana-J1B019028-Skripsi-2023.pdf

Download (82kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN-Aghnia Putri Silviana-J1B019028-Skripsi-2023.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (263kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan bentuk dan faktor yang memengaruhi campur kode di dalam interaksi pekerja dan pengunjung di kedai kopi Kota Purwokerto. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif. Data yang digunakan berupa tuturan, seperti kata atau frasa yang digunakan dalam interaksi pekerja dan pengunjung di kedai kopi kota Purwokerto. Metode pengumpulan data akan dilakukan dengan teknik simak bebas libat cakap dan wawancara. Data-data yang telah terkumpul nantinya akan dianalisi menggunakan metode padan pilah referensial dan padan ekstralingual. Hasil analisis penelitian menunjukkan bentuk campur kode dalam interaksi pekerja dan pengunjung di kedai kopi Kota Purwokerto terdiri dari penyisipan berwujud kata, penyisipan berwujud frasa, dan penyisipan berwujud baster. Adapun faktor-faktor yang memengaruhi campur kode, meliputi faktor keterbatasan kode, pembicara dan pribadi pembicara, penggunaan istilah yang lebih populer, fungsi dan tujuan, serta faktor prestise. Secara keseluruhan analisis, campur kode dalam interaksi pekerja dan pengunjung di kedai kopi lebih dominan dilakukan oleh pekerja dan cenderung ke arah positif karena penggunaan unsur kode bahas lain bersifat menguntungkan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: J23200
Uncontrolled Keywords: campur kode, masyarakat bilingual, kedai kopi.
Subjects: B > B144 Bilingualism
L > L247 Linguistics
S > S426 Social aspects
Divisions: Fakultas Ilmu Budaya > S1 Bahasa dan Sastra Indonesia
Depositing User: Mrs. SILVIANA Aghnia Putri
Date Deposited: 22 Aug 2023 02:28
Last Modified: 22 Aug 2023 02:28
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/22896

Actions (login required)

View Item View Item