Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Efektivitas Pendidikan Kesehatan Menggunakan Metode SGD dan Ceramah Terhadap Peningkatan Pengetahuan dan Sikap Keluarga dalam Merawat Anggota Keluarga Penderita Stroke

INDRIANI, Winda (2019) Efektivitas Pendidikan Kesehatan Menggunakan Metode SGD dan Ceramah Terhadap Peningkatan Pengetahuan dan Sikap Keluarga dalam Merawat Anggota Keluarga Penderita Stroke. Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img]
Preview
PDF (Cover)
1.COVER - WINDA INDRIANI -I1B015079 -SKRIPSI- FIKES -2019.pdf

Download (69kB) | Preview
[img] PDF (Legalitas)
2. LEGALITAS - WINDA INDRIANI - I1B015079-SKRIPSI-FIKES-2019.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (211kB)
[img]
Preview
PDF (Abstrak)
10. ABSTRAK-WINDA INDRIANI-I1B015079-SKRIPSI-2019.pdf

Download (96kB) | Preview
[img] PDF (BabI)
3. BAB I - WINDA INDRIANI - I1B015079-SKRIPSI-FIKES-2019.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (146kB)
[img] PDF (BabII)
4. BAB II - WINDA INDRIANI-I1B015079-SKRIPSI-FIKES-2019.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (144kB)
[img] PDF (BabIII)
5. BAB III - WINDA INDRIANI- I1B015079-SKRIPSI-FIKES-2019.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (202kB)
[img] PDF (BabIV)
6. BAB IV- WINDA INDRIANI-1IB015079-SKRIPSI-FIKES - 2019.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (195kB)
[img] PDF (BabV)
7. BAB V - WINDA INDRIANI - I1B0150179-SKRIPSI-FIKES-2019.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (73kB)
[img]
Preview
PDF (Daftarpustaka)
8. DAFTAR PUSTAKA-WINDA INDRIANI - I1B015079-SKRIPSI-FIKES-2019.pdf

Download (173kB) | Preview
[img] PDF (Lampiran)
9. LAMPIRAN - WINDA INDRIANI- I1B015079-SKRIPSI-FIKES-2019.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (659kB)

Abstract

latar belakang: keluarga yang memiliki pengetahuan dan sikap yang baik diharapkan mampu memberikan perawatan yang optimal kepada penderita stroke.salah satu cara yang dapat dilakukan untuk meningkatkan pengetahuan dan sikap keluarga adalah dengan memberikan pendidikan kesehatan. penelitian inibertujuan untuk mengetahui efektivitas pendidikan kesehatan menggunakanmetode sgd dan ceramah terhadap peningkatan pengetahuan dan sikap keluarga dalam merawat anggota keluarga penderita stroke. metode penelitian: desain penelitian menggunakan quasy experimental nonrandomized pre and post test. besar sampel 32 responden. teknik sampling menggunakan consecutive sampling. pengetahuan dan sikap dalam merawat pasien stroke menggunakan instrumen dari sonatha dan inggaztika. analisis data menggunakan paired sample t test dan independent sample t test. hasil: terdapat perbedaan skor pengetahuan (p=0,021) dan sikap (p=0,019) yangsignifikan antara kelompok sgd dengan metode ceramah setelah diberikanperlakuan.kesimpulan: metode pembelajaran dengan sgd lebih efektif dibandingkan ceramah dalam meningkatkan pengetahuan dan sikap keluarga dalam merawat anggota keluarga penderita stroke

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: I19152
Uncontrolled Keywords: Ceramah, pengetahuan, sikap, small Group Discussion (SGD), stroke.
Subjects: H > H53 Health education
S > S754 Stroke
Divisions: Fakultas Ilmu Ilmu Kesehatan > S1 Ilmu Keperawatan
Depositing User: Mrs Roida Roida
Date Deposited: 22 Nov 2019 03:10
Last Modified: 26 Nov 2019 02:19
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/2515

Actions (login required)

View Item View Item