Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Penerapan Budaya Horenso pada Himpunan Sastra Jepang Soedirman (HIJASU)

KIMILA, Judith Alma (2024) Penerapan Budaya Horenso pada Himpunan Sastra Jepang Soedirman (HIJASU). Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
COVER-Judith Alma Kimila-J1C019029-Skripsi-2024.pdf

Download (530kB)
[img] PDF (Legalitas)
LEGALITAS-Judith Alma Kimila-J1C019029-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] PDF (Abstrak)
ABSTRAK-Judith Alma Kimila-J1C019029-Skripsi-2024.pdf

Download (792kB)
[img] PDF (BABI)
BAB I-Judith Alma Kimila-J1C019029-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (374kB)
[img] PDF (BABII)
BAB II-Judith Alma Kimila-J1C019029-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (BABIII)
BAB III-Judith Alma Kimila-J1C019029-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (305kB)
[img] PDF (BabIV)
BAB IV-Judith Alma Kimila-J1C019029-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (BabV)
BAB V-Judith Alma Kimila-J1C019029-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (249kB)
[img] PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA-Judith Alma Kimila-J1C019029-Skripsi-2024.pdf

Download (370kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN-Judith Alma Kimila-J1C019029-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan budaya horenso pada Himpunan Sastra Jepang Soedirman (HIJASU) selama masa kepengurusan periode 2022. Horenso sendiri terbagi dalam 3 jenis, yaitu houkoku (pelaporan), renraku (komunikasi), dan soudan (konsultasi). Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif dengan menggunakan metode wawancara mendalam kepada sembilan narasumber yang merupakan pengurus inti pada periode 2022. Hasil wawancara yang telah dilakukan diubah menjadi transkrip wawancara dan dianalisis datanya. Penerapan horenso pada HIJASU dilatarbelakangi atas visi misi yang dibuat oleh Ketua HIJASU pada masa kepemimpinannya di periode 2022. Houkoku atau pelaporan yang dilakukan dibagi ke dalam 3 (tiga) kategori, yaitu houkoku rapat bulan dan houkoku laporan pertanggungjawaban tahunan. Renraku atau komunikasi dilakukan para pengurus dengan menggunakan personal chat atau group chat karena mempermudah dalam membagikan informasi penting dan berkomunikasi apabila sedang tidak bertatap muka. Soudan atau konsultasi dilakukan dengan bertanya atau diskusi kepada sesama pengurus yang menjabat dalam periode tersebut. Para pengurus HIJASU periode 2022 merasa penerapan budaya horenso membuat komunikasi antar sesama pengurus dapat terbangun dengan baik, terutama pada saat melakukan sesi diskusi. Penerapan horenso pada saat situasi daring pun dapat tetap terlaksana dengan baik selama komunikasi yang dijalankan dapat terlaksana secara dua arah. Hasil dari penerapan horenso oleh pengurus menjadikan komunikasi dua arah antar pengurus menjadi lebih meningkat terutama pada masa pandemi.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: J24057
Uncontrolled Keywords: horenso, internalisasi budaya asing, HIJASU
Subjects: C > C650 Community organization
L > L274 Literature Themes
Divisions: Fakultas Ilmu Budaya > S1 Bahasa dan Sastra Jepang
Depositing User: Mrs Judith Alma Kimila
Date Deposited: 12 Feb 2024 10:57
Last Modified: 12 Feb 2024 10:57
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/25849

Actions (login required)

View Item View Item