Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Wacana Kritis Model Teun A. Van Dijk pada Buku The Alpha Girl's Guide Karya Henry Manampiring

NURDIANTI, Riana (2024) Wacana Kritis Model Teun A. Van Dijk pada Buku The Alpha Girl's Guide Karya Henry Manampiring. Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
COVER-Riana Nurdianti-J1D020019-Skripsi-2024.pdf

Download (144kB)
[img] PDF (Legalitas)
LEGALITAS-Riana Nurdianti-J1D020019-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (932kB)
[img] PDF (Abstrak)
ABSTRAK-Riana Nurdianti-J1D020019-Skripsi-2024.pdf

Download (224kB)
[img] PDF (BabI)
BAB-I-Riana Nurdianti-J1D020019-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only until 12 August 2025.

Download (209kB)
[img] PDF (BabII)
BAB-II-Riana Nurdianti-J1D020019-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only until 12 August 2025.

Download (307kB)
[img] PDF (BabIII)
BAB-III-Riana Nurdianti-J1D020019-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only until 12 August 2025.

Download (203kB)
[img] PDF (BabIV)
BAB-IV-Riana Nurdianti-J1D020019-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (402kB)
[img] PDF (BabV)
BAB-V-Riana Nurdianti-J1D020019-Skripsi-2024.pdf

Download (172kB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DAFTAR PUSTAKA-Riana Nurdianti-J1D020019-Skripsi-2024.pdf

Download (217kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN-Riana Nurdianti-J1D020019-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (569kB)

Abstract

Sebuah teks tidak hanya berisi kalimat untuk menyampaikan informasi, tetapi juga memiliki tujuan tertentu yang perlu diungkap. Dengan analisis wacana kritis dapat dilihat suatu teks dapat memengaruhi cara berpikir dan bertindak seseorang serta mengungkap hubungan antara bahasa dan tujuan sosialnya. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis wacana kritis bab The Alpha Student dalam buku The Alpha Girl’s Guide karya Henry Manampiring menggunakan pendekatan Teun A. Van Dijk. Penelitian ini menggunakan metode simak dan catat sebagai metode pengumpulan data. Data dianalisis secara sistematis melalui reduksi data, penyajian data, penarikan kesimpulan, dan verifikasi. Hasil analisis data menunjukkan wacana The Alpha Student telah memenuhi tingkat analisis wacana kritis menggunakan teori Teun A. Van Dijk. Data tersebut meliputi analisis teks (struktur makro, superstruktur, dan struktur mikro), kognisi sosial, dan konteks sosial. Pada struktur makro terdapat analisis tema wacana. Pada superstruktur terdapat analisis skema atau susunan wacana. Pada struktur mikro terdapat analisis tataran linguistik yang meliputi sintaksis. Kemudian, analisis kognisi sosial yaitu proses produksi wacana yang terdiri atas skema person, skema diri, skema peran, dan skema peristiwa. Selanjutnya, pada konteks sosial terdapat keberterimaan pembaca terhadap wacana The Alpha Student yang diperoleh dari internet.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: J24208
Uncontrolled Keywords: alpha student, analisis wacana kritis, konteks, Teun A. van Dijk
Subjects: B > B278 Book reviews
C > C969 Critical thinking
Divisions: Fakultas Ilmu Budaya > S1 Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Depositing User: Mrs. Riana Nurdianti
Date Deposited: 12 Aug 2024 06:28
Last Modified: 12 Aug 2024 06:28
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/28521

Actions (login required)

View Item View Item