Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Dukungan Keluarga terhadap Kepatuhan Minum Obat pada Pasien Tuberkulosis Paru di Desa Ledug, Kecamatan Kembaran Tahun 2023

MAULIDINA, Reysha Nindias (2024) Dukungan Keluarga terhadap Kepatuhan Minum Obat pada Pasien Tuberkulosis Paru di Desa Ledug, Kecamatan Kembaran Tahun 2023. Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
COVER-Reysha Nindias Maulidina-I1A020087-SKRIPSI-2024.pdf

Download (81kB)
[img] PDF (Legalitas)
LEGALITAS-Reysha Nindias Maulidina-I1A020087-Skripsi-FIKES-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (529kB)
[img] PDF (Abstrak)
ABSTRAK-Reysha Nindias Maulidina-I1A020087-Skripsi-FIKES-2024.pdf

Download (107kB)
[img] PDF (BabI)
BAB-I-Reysha Nindias Maulidina-I1A020087-Skripsi-FIKES-2024.pdf
Restricted to Repository staff only until 21 August 2025.

Download (205kB)
[img] PDF (BabII)
BAB-II-Reysha Nindias Maulidina-I1A020087-Skripsi-FIKES-2024.pdf
Restricted to Repository staff only until 21 August 2025.

Download (206kB)
[img] PDF (BabIII)
BAB-III-Reysha Nindias Maulidina-I1A020087-FIKES-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only until 21 August 2025.

Download (135kB)
[img] PDF (BabIV)
BAB-IV-Reysha Nindias Maulidina-I1A020087-SKRIPSI-FIKES-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (660kB)
[img] PDF (BabV)
BAB-V-Reysha Nindias Maulidina_I1A020087-SKRIPSI-FIKES-2024.pdf

Download (111kB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DAFTAR PUSTAKA-Reysha Nindias Maulidina-I1A020087-Skripsi-FIKES-2024.pdf

Download (178kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN-Reysha Nindias Maulidina-I1A020087-Skripsi-FIKES-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (836kB)

Abstract

Latar Belakang : Salah satu faktor kunci yang berkontribusi pada kesuksesan pengobatan tuberkulosis paru adalah kepatuhan pasien dalam minum obat secara teratur dan sesuai dengan rekomendasi medis. Terdapat hubungan yang signifikan antara faktor dukungan keluarga terhadap keberhasilan pengobatan pasien tuberkulosis paru. Tujuan penelitian ini adalah untuk menggambarkan dukungan keluarga terhadap kepatuhan minum obat pada pasien tuberkulosis paru. Metode : Jenis penelitian yang digunakan adalah kualitatif melalui pendekatan deskriptif. Pengambilan data dilakukan melalui wawancara mendalam terhadap 6 informan utama dan 3 informan pendukung. Analisis yang digunakan adalah thematic analysis menggunakan aplikasi open code. Hasil Penelitian : Informan memiliki tingkat kepatuhan minum obat yang berbeda ditinjau dari ketepatan waktu, ketepatan cara dan ketepatan dosis obat. Dukungan emosional yang diperoleh pasien adalah diingatkan minum obat serta mendengar keluh kesah. Dukungan instrumental baik bantuan materiil atau jasa diperoleh pasien pada saat melakukan pengobatan. Dukungan informatif yang didapat antara lain tentang pengobatan tradisonal dan cara pencegahan penyakit. Dukungan penghargaan yang diberikan kepada pasien selama menjalani pengobatan adalah pemantauan pengobatan, pujian dan reward. Kesimpulan : Penelitian ini menunjukan dukungan keluarga yang paling dominan adalah dukungan emosional, dukungan instrumental dan dukungan penghargaan sedangkan dukungan informatif perlu untuk ditingkatkan kembali. Oleh karena itu, diharapkan adanya pemberian sesi konseling yang baik dan upaya penyaluran informasi mengenai penyakit tuberkulosis paru kepada pasien juga kepada anggota keluarga serta menekankan pada keluarga bahwa dukungan keluarga dapat meningkatkan keberhasilan pengobatan

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: I24293
Uncontrolled Keywords: Kepatuhan Minum Obat, Dukungan Keluarga, Tuberkulosis Paru
Subjects: T > T335 Tuberculosis
Divisions: Fakultas Ilmu Ilmu Kesehatan > S1 Kesehatan Masyarakat
Depositing User: Mrs Reysha Nindias Maulidina
Date Deposited: 21 Aug 2024 02:15
Last Modified: 21 Aug 2024 02:15
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/28957

Actions (login required)

View Item View Item