Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Perbedaan IMT, Tingkat Stres, Night Eating Syndrome, dan Asupan Energi Sarapan Pada Mahasiswa Aktif dan Non Aktif Organisasi

MUSYAFFA, Nisrina Mariam (2024) Perbedaan IMT, Tingkat Stres, Night Eating Syndrome, dan Asupan Energi Sarapan Pada Mahasiswa Aktif dan Non Aktif Organisasi. Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
COVER-Nisrina Mariam Musyaffa-I1D020028-Skripsi-2024.pdf

Download (94kB)
[img] PDF (Legalitas)
LEGALITAS-Nisrina Mariam Musyaffa-I1D020028-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (401kB)
[img] PDF (Abstrak)
ABSTRAK-Nisrina Mariam Musyaffa-I1D020028-Skripsi-2024.pdf

Download (70kB)
[img] PDF (BabI)
BAB I-Nisrina Mariam Musyaffa-I1D020028-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only until 26 August 2025.

Download (157kB)
[img] PDF (BabII)
BAB II-Nisrina Mariam Musyaffa-I1D020028-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only until 26 August 2025.

Download (227kB)
[img] PDF (BABIII)
BAB III-Nisrina Mariam Musyaffa-I1D020028-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (156kB)
[img] PDF (BabIV)
BAB IV-Nisrina Mariam Musyaffa-I1D020028-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (423kB)
[img] PDF (BabV)
BAB V-Nisrina Mariam Musyaffa-I1D020028-Skripsi-2024.pdf

Download (125kB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DAFTAR PUSTAKA-Nisrina Mariam Musyaffa-I1D020028-Skripsi-2024.pdf

Download (168kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN-Nisrina Mariam Musyaffa-I1D020028-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Latar Belakang: Masalah gizi pada mahasiswa dapat memengaruhi perkembangan kognitif, produktivitas, dan kinerja. Aktivitas organisasi dapat berdampak pada kebiasaan makan dan stres sebagai faktor yang berkaitan dengan status gizi. Penelitian ini bertujuan untuk melihat perbedaan Indeks Massa Tubuh, tingkat stres, night eating syndrome, dan asupan energi sarapan antara mahasiswa aktif dan non-aktif organisasi di Universitas Jenderal Soedirman. Metodeologi: Penelitian observasional dengan pendekatan cross sectional melibatkan 138 mahasiswa yang terbagi menjadi dua kelompok aktif dan non aktif organisasi. Sampel dipilih dengan purposive sampling. Data berupa IMT, kuesioner Perceived Stress Scale (PSS-10) untuk mengukur tingkat stres, Night Eating Quesionnare (NEQ) untuk night eating syndrome, dan recall 2x24 untuk asupan energi sarapan. Uji normalitas menggunakan Kolmogorov smirnov dan uji komparasi dengan Wilcoxon. Hasil Penelitian: IMT dari kedua kelompok termasuk dalam kategori normal dengan nilai median 20,5 kg/m2 dan 21 kg/m2. Tingkat stres dari kedua kelompok termasuk kategori stres sedang dengan nilai median skor PSS-10 adalah 22. Nilai median skor NEQ pada mahasiswa aktif organisasi adalah 27 (NES) sedangkan pada mahasiswa non aktif adalah 25 (normal). Tidak terdapat perbedaan IMT (p=0,277), tingkat stress (p=0,939), dan NES (p=0,546)antara mahasiswa aktif dan non aktif organisasi (0>0,05). Terdapat perbedaan asupan energi sarapan antara mahasiswa aktif dan non aktif organisasi (0<0,05). Kesimpulan: Terdapat perbedaan asupan energi sarapan antara mahasiswa aktif dan non aktif organisasi. Tidak ada perbedaan IMT, tingkat stres, dan NES antara mahasiswa aktif dan non aktif organisasi.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: I24298
Uncontrolled Keywords: Asupan Energi Sarapan, IMT, Mahasiswa, Night Eating Syndrome, Organisasi, Tingkat Stres
Subjects: M > M569 Motivation Psychology Occupational health and safety Stress Psychology
Divisions: Fakultas Ilmu Ilmu Kesehatan > S1 Ilmu Gizi
Depositing User: Mrs Nisrina Mariam Musyaffa
Date Deposited: 26 Aug 2024 03:17
Last Modified: 26 Aug 2024 03:17
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/29407

Actions (login required)

View Item View Item