Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Pengaruh Konstentrasi Kitosan sebagai Upaya Memperpanjang Masa Simpan Buah Tomat (Solanum lycopersicum L.) Pada Berbagai Suhu

RADETYA, Oka (2020) Pengaruh Konstentrasi Kitosan sebagai Upaya Memperpanjang Masa Simpan Buah Tomat (Solanum lycopersicum L.) Pada Berbagai Suhu. Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
1. COVER-Oka Radetya-A1L112058-Skripsi-2020-converted.pdf

Download (441kB)
[img] PDF (Legalitas)
2. LEGALITAS-Oka Radetya-A1L112058-Skripsi-2020-converted.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (501kB)
[img] PDF (Abstrak)
3. ABSTRAK-Oka Radetya-A1L112058-Skripsi-2020-converted.pdf

Download (102kB)
[img] PDF (BabI)
4. BAB-I-Oka Radetya-A1L112058-Skripsi-FAPERTA-2020-converted.pdf
Restricted to Repository staff only until 3 October 2025.

Download (47kB)
[img] PDF (BabII)
5. BAB-II-Oka Radetya-A1L112058-Skripsi-FAPERTA-2020-converted.pdf
Restricted to Repository staff only until 3 October 2025.

Download (134kB)
[img] PDF (BabIII)
6. BAB-III-Oka Radetya-A1L112058-Skripsi-FAPERTA-2020-converted.pdf
Restricted to Repository staff only until 3 October 2025.

Download (125kB)
[img] PDF (BabIV)
7. BAB-IV-Oka Radetya-A1L112058-Skripsi-FAPERTA-2020-converted.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (297kB)
[img] PDF (BabV)
8. BAB-V-Oka Radetya-A1L112058-Skripsi-FAPERTA-2020-converted.pdf

Download (42kB)
[img] PDF (Daftarpustaka)
9. DAFTAR pustaka_Oka Radetya-A1L112058-Skripsi-FAPERTA-2020.pdf

Download (123kB)
[img] PDF (Lampiran)
10. LAMPIRAN-Oka Radetya-A1L112058-Skripsi-FAPERTA-2020-converted.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (477kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menentukan konsentrasi kitosan dan berbagai suhu yang paling tepat terhadap kualitas buah tomat maupun daya simpan buah tomat. Buah tomat berasal dari kebun petani di Desa Kutabawa Kecamatan Karangreja, Purbalingga. Penelitian ini dilakukan di Laboratorium Agronomi dan Hortikultura, Fakultas Pertanian Universitas Jenderal Soedirman. Rancangan percobaan yang digunakan dalam penelitian ini adalah Rancangan Acak Kelompok (RAK) pola faktorial dengan 2 faktor, faktor pertama adalah konsentrasi kitosan yang terdiri 4 taraf yaitu konsentrasi kitosan 0ppm, konsentrasi kitosan 5ppm, konsentrasi kitosan 10ppm, dan konsentrasi kitosan 15ppm. Faktor kedua adalah faktor suhu yang terdiri 3 taraf yaitu suhu ruang, suhu kulkas, dan suhu AC. Total perlakuan adalah 12 perlakuan yang diulang sebanyak 3 kali ulangan sehingga semuanya ada 36 unti percobaan. Setiap unit percobaan perlakuan konsentrasi kitosan dan 3 perlakuan suhu. Percobaan dilakukan sebanyak 3 kali ulangan sehingga semuanya ada 36 unit percobaan. Setiap unit percobaan terdiri atas 10 buah tomat, jadi seluruhnya ada 360 buah tomat. Penelitian berlangsung selama 9 hari. Variabel yang diamati adalah susut bobot, kekerasan buah, padatan total terlarut, kadar vitamin C, dan uji organoleptik. Data dianalisis menggunakann uji f jika ada pengaruh nyata dilakukan uji lanjut Duncan’s Multiple Range Test pada taraf 5%. Tomat yang digunakan dalam penelitian ini ada yang terkena penyakit. Gejala penyakit mulai terlihat hari ke 7 setelah perlakuan. Penyakit pada tomat ini disebabkan oleh cendawan Rhizopus sp. Penyebab berkembangnya cendawan ini disebabkan oleh suhu yang berkisar antar 27-300C dan kelembaban antar 90-95%. Hasil penelitian menunjukan bahwa konsentrasi kitosan 10ppm dan suhu 100C (kulkas) dapat mempertahankan susut bobot, kekerasan buah, padatan total terlarut, dan uji organoleptik pada buah tomat marta selama 9 hari penyimpanan. Suhu penyimpanan yang terbaik yaitu penyimpanan suhu rendah 100C dapat mempertahankan kekerasan buah tomat. Kombinasi perlakuan yang terbaik pada buah tomat yaitu konsentrasi kitosan 10ppm dengan suhu penyimpanan 100C.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: A20276
Uncontrolled Keywords: Pengemasan Buah, Hasil pertanian, Pasca panen
Subjects: F > F413 Fruit Preservation
Divisions: Fakultas Pertanian > S1 Agroteknologi
Depositing User: Mrs Endah Yuni Astuti
Date Deposited: 03 Oct 2024 03:10
Last Modified: 03 Oct 2024 03:10
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/29977

Actions (login required)

View Item View Item