Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Pembatalan Sertipikat Hak Guna Bangunan Ditinjau dari Aspek Prosedural dan Substansial (Studi Putusan Nomor : 09/G/2011/PTUN-SMG)

PRAKOSA, Faizal Imam (2017) Pembatalan Sertipikat Hak Guna Bangunan Ditinjau dari Aspek Prosedural dan Substansial (Studi Putusan Nomor : 09/G/2011/PTUN-SMG). Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img]
Preview
PDF (Cover)
Cover_1.pdf

Download (97kB) | Preview
[img] PDF (Legalitas)
Legalitas _1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (423kB)
[img]
Preview
PDF (Abstrak)
abstrak_1.pdf

Download (90kB) | Preview
[img] PDF (BabI)
Bab I_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (495kB)
[img] PDF (BabII)
Bab II_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (555kB)
[img] PDF (BabIII)
Bab III_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (132kB)
[img] PDF (BabIV)
Bab IV_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (721kB)
[img]
Preview
PDF (BabV)
Bab V_1.pdf

Download (126kB) | Preview
[img]
Preview
PDF (DaftarPustaka)
Daftar pustaka_1.pdf

Download (215kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bersumber pada Putusan PTUN Semarang Nomor : 09/G/2011/PTUN-SMG, bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis Untuk mengetahui dan menganalisis sahnya proses peralihan hak guna bangunan dari PT. Panca Arga Agung kepada perorangan sebagai dasar untuk penerbitan sertipikat objek sengketa dan Untuk mengetahui dan menganalisis pertimbangan hukum hakim dalam menentukan pembatalan sertipikat objek sengketa ditinjau dari segi prosedural. Penelitian ini menggunakan metode penelitian yuridis normatif, dengan pendekatan perundang-undangan. Penggugat dalam perkara a quo yaitu Gunawan. S, dkk melawan Kepala Kantor Pertanahan Kota Salatiga yang disebut sebagai Tergugat, dan HERRY MULYADI, dkk disebut sebagai Tergugat II Intervensi. Objek sengketanya adalah Surat Keputusan Kepala Kantor Pertanahan Kota Salatiga berupa 8 (Delapan) Sertifikat Atas nama Tergugat II intervensi. Berdasarkan penelitian dan pembahasan maka pada intinya bahwa Tegugat telah melanggar syarat prosedur dan substansial dalam memberikan sertipikat kepada Tergugat II Intervensi. Dan pertimbangan hakim sudah tepat dalam mengadili sengketa a quo, dengan menyatakan Tergugat dalam menerbitkan objek sengketa tidak melakukan pengukuran dan pemetaan secara langsung ke lokasi yang dikeluarkannya objek sengketa.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: E17119
Uncontrolled Keywords: Syarat prosedural, Syarat Substnsial, Pendaftaran Tanah
Subjects: L > L30 Land
Divisions: Fakultas Hukum > S1 Ilmu Hukum
Depositing User: Mrs Anisa Sri Restanti
Date Deposited: 08 Oct 2018 07:57
Last Modified: 20 Dec 2019 03:14
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/73

Actions (login required)

View Item View Item