Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Efisiensi Pemasaran Pepaya California (Carica Papaya L)Di Kabupaten Banyumas

NILAKANDI, Feny Nidya (2019) Efisiensi Pemasaran Pepaya California (Carica Papaya L)Di Kabupaten Banyumas. Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img]
Preview
PDF (Cover)
Cover_1.pdf

Download (99kB) | Preview
[img] PDF (Legalitas)
Legalitas dan bagian awal TA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (516kB)
[img]
Preview
PDF (Abstrak)
Abstrak_1.pdf

Download (163kB) | Preview
[img] PDF (BabI)
Bab I_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (201kB)
[img] PDF (BabII)
Bab II_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (147kB)
[img] PDF (BabIII)
Bab III_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (146kB)
[img] PDF (BabIV)
Bab IV_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (252kB)
[img] PDF (BabV)
Bab V_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (204kB)
[img]
Preview
PDF (Daftarpustaka)
Daftar Pustaka_1.pdf

Download (170kB) | Preview
[img] PDF (Lampiran)
Lampiran_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (529kB)

Abstract

Pepaya merupakan jenis buah yang mudah beradaptasi di berbagailingkungan, maka pepaya kini sudah tersebar di seluruh Indonesia dan merupakansalah satu komoditi buah yang disukai masyarakat. Meningkatnya permintaanpasar akan buah pepaya california menjadi daya tarik tersendiri bagi para petaniuntuk melakukan usahatani pepaya california dan pedagang buah untukmemasarkan buah pepaya california. Sehingga disini penilaian aspek pemasarandiperlukan untuk melihat kondisi pemasaran papaya California. Penelitian inibertujuan untuk 1) menganalisis efisiensi pemasaran papaya California diKabupaten Banyumas 2) mengetahui saluran pemasaran yang lebih efisien ataumenguntungkan bagi petani. Penelitian dilaksanakan pada bulan bulan April 2017di Kecamatan Karanglewas dan Kecamatan Sumbang, Kabupaten Banyumasdengan metode survei dengan jumlah sampel sebanyak 20 petani dan 23pedagang. Analisis data yang digunakan adalah analisis marjin pemasaran,analisis biaya dan keuntungan, farmer’s share. Hasil penelitian menunjukkanbahwa: terdapat tiga saluran pemasaran papaya California di KabupatenBanyumas, lembaga pemasaran yang terlibat dalam pemasaran yaitu petani,pedagang pengumpul, pedagang besar, pedagang pengecer, sedangkan fungsifungsipemasaran yang dilakukan oleh lembaga-lembaga pemasaran tersebutadalah fungsi pertukaran, fungsi fisik dan fungsi fasilitas. Marjin pemasaran padamasing-masing saluran pemasaran yaitu saluran I sebesar Rp2.000,00 per kg,saluran II sebesar Rp5.000,00 per kg dan saluran III sebesar Rp4.500,00 per kg.Total biaya pemasaran papaya California terkecil terdapat pada saluran I sebesarRp487,87 per kg dan terbesar terdapat pada saluran II sebesar Rp1.146,82 per kg.Total keuntungan terkecil terdapat pada saluran I sebesar Rp1.512,13 per kg danterbesar terdapat pada saluran II sebesar Rp3.853,18 per kg. Farmer’s shareterbesar terdapat pada saluran I sebesar 69,23 persen dan terkecil terdapat padasaluran II sebesar 33,33 persen. Efisiensi pemasaran di Kabupaten Banyumasdilihat dari nilai marjin pemasaran, farmer’s share dan persentase biaya dankeuntungan dapat disimpulkan belum efisien. Jika dilihat dari marjin dan farmer’sshare yang efisien untuk petani yaitu saluran I tetapi untuk lembaga pemasaranbelum efisien. Namun jika dilihat dari keuntungan maka yang lebih besarmendapatkan keuntungan adalah saluran III..

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: A17312
Subjects: A > A128 Agricultural
Divisions: Fakultas Pertanian > S1 Agribisnis
Depositing User: Mr Rohmadi Rohmadi
Date Deposited: 16 May 2019 02:03
Last Modified: 26 Jun 2020 02:27
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/1255

Actions (login required)

View Item View Item