Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Analisis Flypaper Effect pada Dana Alokasi Umum (DAU) dan Pendapatan Asli Daerah (PAD) terhadap Belanja Langsung dan Belanja Tidak Langsung di Kabupaten Kuningan Tahun 2006 – 2020

AWALIA, Nida Putri (2022) Analisis Flypaper Effect pada Dana Alokasi Umum (DAU) dan Pendapatan Asli Daerah (PAD) terhadap Belanja Langsung dan Belanja Tidak Langsung di Kabupaten Kuningan Tahun 2006 – 2020. Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
COVER-Nida Putri Awalia-C1A018017-Skripsi-2022.pdf

Download (134kB)
[img] PDF (Legalitas)
LEGALITAS-Nida Putri Awalia-C1A018017-Skripsi-2022.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (390kB)
[img] PDF (Abstrak)
ABSTRAK-Nida Putri Awalia-C1A018017-Skripsi-2022-dikonversi.pdf

Download (146kB)
[img] PDF (BabI)
BAB I-Nida Putri Awalia-C1A018017-Skripsi-2022.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (327kB)
[img] PDF (BabII)
BAB II-Nida Putri Awalia-C1A018017-Skripsi-2022.pdf
Restricted to Registered users only

Download (326kB)
[img] PDF (BabIII)
BAB III-Nida Putri Awalia-C1A018017-Skripsi-2022.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (318kB)
[img] PDF (BabIV)
BAB IV-Nida Putri Awalia-C1A018017-Skripsi-2022.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (500kB)
[img] PDF (BabV)
BAB V-Nida Putri Awalia-C1A018017-Skripsi-2022.pdf
Restricted to Registered users only

Download (91kB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DAFTAR PUSTAKA-Nida Putri Awalia-C1A018017-Skripsi-2022.pdf

Download (114kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN-Nida Putri Awalia-C1A018017-Skripsi-2022.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (82kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis apakah terjadi flypaper effect pada Dana Alokasi Umum (DAU) dan Pendapatan Asli Daerah (PAD) terhadap belanja langsung dan belanja tidak langsung di Kabupaten Kuningan pada tahun 2006 – 2020. Data dalam penelitian ini merupakan data sekunder yang diperoleh dari situs resmi Direktorat Jenderal Perimbangan Keuangan Kementerian Keuangan Republik Indonesia melalui pengolahan dengan interpolasi data. Metode dan teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah statistik deskriptif dan regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa : (1) DAU berpengaruh positif dan signifikan terhadap belanja langsung, (2) PAD berpengaruh positif dan signifikan terhadap belanja langsung, (3) DAU dan PAD secara bersama – sama berpengaruh positif dan signifikan terhadap belanja langsung, (4) DAU berpengaruh positif dan signifikan terhadap belanja tidak langsung, (5) PAD berpengaruh positif dan signifikan terhadap belanja tidak langsung, (6) DAU dan PAD berpengaruh positif dan signifikan terhadap belanja tidak langsung, dan (7) Terjadi flypaper effect pada belanja daerah di Kabupaten Kuningan. Implikasi dari kesimpulan di atas yaitu dengan respon atas belanja langsung maupun belanja tidak langsung lebih besar menggunakan pembiayaan dari pemerintah pusat yang dalam penelitian ini berupa Dana Alokasi Umum dibandingkan dengan pembiayaan secara mandiri melalui Pendapatan Asli Daerah, hal ini membuktikan bahwa Pemerintah Daerah Kabupaten Kuningan masih bergantung pada dana transfer dari pemerintah pusat yaitu komponen pendanaan Dana Alokasi Umum. Upaya yang dapat dilakukan adalah pemerintah daerah Kabupaten Kuningan diharapkan lebih memaksimalkan penggalian potensi sumber daya daerahnya agar secara bertahap dapat menjadi tumpuan utama pembiayaan belanja daerahnya dan perlu adanya optimalisasi pengawasan yang dilakukan Ditjen Pajak (DJP) terhadap wajib pajak yang telah memenuhi syarat dan penggalian penerimaan pajak terhadap objek serta subjek pajak yang telah tercatat atau terdaftar dalam administrasi DJP. Kata Kunci : Dana Alokasi Umum, Pendapatan Asli Daerah, Belanja Langsung, Belanja Tidak Langsung.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: C22055
Uncontrolled Keywords: Dana Alokasi Umum, Pendapatan Asli Daerah, Belanja Langsung, Belanja Tidak Langsung
Subjects: D > D270 Donation of organst issues
M > M35 Management
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Ilmu Ekonomi & Studi Pembangunan
Depositing User: Mrs Nida Putri Awalia
Date Deposited: 14 Feb 2022 08:22
Last Modified: 14 Feb 2022 08:22
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/14393

Actions (login required)

View Item View Item