Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Poligami (Studi Putusan PA Tangerang Nomor : 1226/Pdt.G/2015/PA.Tng)

PRIMAWAN, M. Taufik (2017) Poligami (Studi Putusan PA Tangerang Nomor : 1226/Pdt.G/2015/PA.Tng). Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img]
Preview
PDF (Cover)
Cover_1.pdf

Download (104kB) | Preview
[img] PDF (Legalitas)
Legalitas dan bagian awal TA_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (433kB)
[img]
Preview
PDF (Abstrak)
Abstrak_1.pdf

Download (82kB) | Preview
[img] PDF (BabI)
Bab I_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (153kB)
[img] PDF (BabII)
Bab II_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (144kB)
[img] PDF (BabIII)
Bab III_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (88kB)
[img] PDF (BabIV)
Bab IV_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (189kB)
[img] PDF (BabV)
Bab V_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (80kB)
[img]
Preview
PDF (Daftarpustaka)
Daftar pustaka_1.pdf

Download (221kB) | Preview

Abstract

Salah satu tujuan perkawinan adalah memperoleh keturunan, namun adanya takdir Allah SWT yang tidak bisa dipungkiri atau dihindari sehingga timbul permasalahan antara suami dan isteri karena tidak adanya keturunan. Jalan keluar untuk menyelesaikan permasalahan tersebut ialah poligami dengan adanya izin dari isteri, sehingga permasalahan tersebut dapat diselesaikan. Secara Istilah poligami adalah perkawinan antara seorang laki-laki dengan wanita lebih dari satu orang. Permasalahan dalam penelitian ini adalah bahwa Hakim dalam mengabulkan perkara poligami di Pengadilan Agama Tangerang Nomor : 1226/Pdt.G/2015/PA.Tng, hanya mendasarkan pada syarat-syarat alternatif dan komulatif pada Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 Tentang Perkawinan, Peraturan Pemerintah Nomor 9 Tahun 1975 Tentang Pelaksanaan UndangUndang Nomor 1 Tahun 1974, Instruksi Presiden Nomor 1 Tahun 1991 Tentang Kompilasi Hukum Islam, dan dalil-dalil pada Al-Qur’an Surat An-Nisa ayat 3 dan Tafsir Al-Maraghy Juz 4 halaman 181, sehingga dalam pertimbangannya Hakim mengesampingkan mengenai hak dan kewajiban suami isteri pada UndangUndang Nomor 1 Tahun 1974 Tentang Perkawinan. Metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah yuridis normatif. Hasil penelitian berdasarkan pertimbangan hukum yang digunakan oleh Hakim sudah tepat, karena telah sesuai dengan peraturan yang berlaku di Indonesia yakni Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 Tentang Perkawinan, Peraturan Pemerintah Nomor 9 Tahun 1975 Tentang Pelaksanaan UndangUndang Nomor 1 Tahun 1974 , Instruksi Presiden Nomor 1 Tahun 1991 Tentang Kompilasi Hukum Islam, dan dalil-dalil pada Al-Qur’an Surat An-Nisa ayat 3 dan Tafsir Al-Maraghy Juz 4 halaman 181.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: E17108
Uncontrolled Keywords: Poligami, Pertimbangan Hakim.
Subjects: P > P410 Polygamy
Divisions: Fakultas Hukum > S1 Ilmu Hukum
Depositing User: Mr Rohmadi Rohmadi
Date Deposited: 23 Aug 2019 03:25
Last Modified: 13 Jan 2020 02:35
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/1974

Actions (login required)

View Item View Item