Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Inventarisasi Jamur Patogen Tular-Benih Pada Beberapa Varietas Kedelai

HARTONO, Annisa Rahmaddila Rizky (2019) Inventarisasi Jamur Patogen Tular-Benih Pada Beberapa Varietas Kedelai. Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img]
Preview
PDF (Cover)
2. COVER-ANNISA-RAHMADDILA-RIZKY-HARTONO-A1D015058-SKRIPSI-FAPERTA-2019.pdf

Download (26kB) | Preview
[img] PDF (Legalitas)
3. LEGALITAS-ANNISA-RAHMADDILA-RIZKY-HARTONO-A1D015058-SKRIPSI-FAPERTA-2019.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (331kB)
[img]
Preview
PDF (Abstrak)
4. RINGKASAN-ANNISA-RAHMADDILA-RIZKY-HARTONO-A1D015058-SKRIPSI-FAPERTA-2019.pdf

Download (12kB) | Preview
[img] PDF (BabI)
5. BAB 1-ANNISA-RAHMADDILA-RIZKY-HARTONO-A1D015058-SKRIPSI-FAPERTA-2019.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (272kB)
[img] PDF (BabII)
6. BAB II-ANNISA-RAHMADDILA-RIZKY-HARTONO-A1D015058-SKRIPSI-FAPERTA-2019.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (285kB)
[img] PDF (BabIII)
7. BAB III-ANNISA-RAHMADDILA-RIZKY-HARTONO-A1D015058-SKRIPSI-FAPERTA-2019.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (281kB)
[img] PDF (BabIV)
8. BAB IV-ANNISA-RAHMADDILA-RIZKY-HARTONO-A1D015058-SKRIPSI-FAPERTA-2019.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (338kB)
[img] PDF (BabV)
9. BAB V-ANNISA-RAHMADDILA-RIZKY-HARTONO-A1D015058-SKRIPSI-FAPERTA-2019.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (267kB)
[img]
Preview
PDF (Daftarpustaka)
10. DAFTAR PUSTAKA-ANNISA-RAHMADDILA-RIZKY-HARTONO-A1D015058-SKRIPSI-FAPERTA-2019.pdf

Download (294kB) | Preview
[img] PDF (Lampiran)
11. LAMPIRAN-ANNISA-RAHMADDILA-RIZKY-HARTONO-A1D015058-SKRIPSI-FAPERTA-2019.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (269kB)

Abstract

Kedelai (Glycine max L. Merril) menjadi salah satu bebijian prioritas pemerintah. Tingginya serangan organisme pengganggu tanaman menjadi penyebab rendahnya produktivitas kedelai. Benih yang terinfeksi oleh patogen akan tumbuh menjadi kecambah dan tanaman yang tidak sehat, sehingga tidak mampu berproduksi optimum. Penyakit terbawa benih dapat disebarkan melalui serangga, air, angin, alat pertanian, dan transportasi. Oleh sebab itu, penelitian bertujuan untuk menginventarisasi beberapa jamur patogen tular-benih kedelai pada varietas Malabar, Kaba, Dering, Detam 1, Sinabung, Dena, Gepak Kuning, dan Slamet serta mengetahui daya kecambah benih. Penelitian dilaksanakan di Laboratorium Balai Karantina Pertanian Kelas I Semarang pada bulan Maret sampai Mei 2019. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan 8 perlakuan dan 4 ulangan. Perlakuan terdiri atas 8 varietas kedelai yaitu varietas Malabar, Kaba, Dering, Detam 1, Sinabung, Dena, Gepak Kuning, dan Slamet. Pengambilan sampel benih dilakukan secara acak, dengan masing-masing varietas sebanyak 400 benih untuk metode inkubasi pada kertas saring dan 40 benih untuk medium PDA. Variabel yang diamati adalah morfologi makroskopis koloni patogen, mikroskopis jamur patogen, dan daya kecambah benih. Hasil identifikasi ditemukan 8 jamur patogen tular-benih kedelai yaitu Aspergillus flavus Link, A. Niger van Tieghem, Cladosporium oxysporum Berk. & M.A. Curtis, Colletotrichum dematium (Pers. et Fr.) Grove f.sp. truncate (Schw.) Arx, Curvularia pallescens Boedijn, Fusarium solani (Mart.) Sacc., Melanospora zamiae Corda, dan Nigrospora sp. Mason. Hasil penelitian menunjukkan terdapat perbedaan nyata terhadap daya kecambah benih. Daya kecambah benih tertinggi ada pada varietas Dering dan Detam I yaitu sebesar 80,5%, sedangkan daya kecambah benih terendah ada pada varietas Dena yaitu 53%.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: A19350
Uncontrolled Keywords: Jamur Patogen, Kedelai, inventarisasi
Subjects: M > M625 Mushrooms
S > S531 Soybean
Divisions: Fakultas Pertanian > S1 Agroteknologi
Depositing User: Mr Supriyana Supriyana
Date Deposited: 08 Jul 2020 07:17
Last Modified: 08 Jul 2020 07:17
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/4417

Actions (login required)

View Item View Item