Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Hubungan Asupan Oksalat, Kalsium dan Air Putih dengan Ukuran Batu Ginjal di Ruang Bedah Urologi RSUD Prof. Dr. Margono Soekarjo Purwokerto

KURNIAWATI, eka (2024) Hubungan Asupan Oksalat, Kalsium dan Air Putih dengan Ukuran Batu Ginjal di Ruang Bedah Urologi RSUD Prof. Dr. Margono Soekarjo Purwokerto. Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
COVER-Eka Kurniawati-I1I022005-Skripsi-2024.pdf

Download (104kB)
[img] PDF (Legalitas)
LEGALITAS-Eka Kurniawati-I1I022005-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (641kB)
[img] PDF (Abstrak)
ABSTRAK-Eka Kurniawati-I1I022005-Skripsi-2024.pdf

Download (65kB)
[img] PDF (BabI)
BAB I- Eka Kurniawati-I1I022005-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only until 22 August 2025.

Download (194kB)
[img] PDF (BabII)
BAB II-Eka Kurniawati-I1I022005-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only until 22 August 2025.

Download (282kB)
[img] PDF (BabIII)
BAB III-Eka Kurniawati-I1I022005-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only until 22 August 2025.

Download (252kB)
[img] PDF (BabIV)
BAB IV-Eka Kurniawati-I1I022005-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (467kB)
[img] PDF (BabV)
BAB V-Eka Kurniawati-I1I022005-Skripsi-2024.pdf

Download (61kB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DAFTAR PUSTAKA-Eka Kurniawati-I1I022005-Skripsi-2024.pdf

Download (162kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN-Eka Kurniawati-I1I022005-Skripsi-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Latar Belakang: Penyakit batu ginjal merupakan penyakit yang disebabkan oleh adanya sedimen urin dalam ginjal. Ada banyak faktor yang menyebabkan batu ginjal. Faktor diet merupakan faktor yang terpenting dalam proses terbentuknya batu ginjal seperti kebiasan konsumsi air putih, makanan tinggi oksalat dan tinggi kalsium. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara asupan oksalat, kalsium dan air putih dengan ukuran batu ginjal. Metode: Penelitian ini merupakan penelitian cross-sectional. Jumlah responden 73 orang dengan rentang usia 28-74 tahun, yang dipilih menggunakan teknik purposive sampling. Instrumen penelitian yang digunakan yaitu formulir karakteristik responden, aplikasi Nutrisurvey, oxalate food list, rekam medis, kuesioner SQ-FFQ untuk menilai asupan oksalat, kalsium dan air putih. Analisis menggunakan Rank Spearman. Hasil: Responden dengan jenis kelamin laki-laki (64,4%), rentang usia antara 30-60 tahun (71,3%), pendidikan sekolah dasar (45,2%), memiliki riwayat kekambuhan menderita batu ginjal (52,1%), tidak memiliki riwayat keluarga menderita batu ginjal (68%), riwayat penyakit hipertensi dan sindom metabolik (32,9%), diagnosis batu renal dextra sinistra sebesar (32,9%), asupan oksalat tinggi (95,9%), asupan kalsium rendah (98,6%), asupan air putih rendah (97,3%). Ada hubungan antara asupan oksalat (p=0,047; r=0,233) dengan ukuran batu ginjal. Ada hubungan antara asupan air putih (p=0,007; r= -0,312) dengan ukuran batu ginjal. Tidak terdapat hubungan antara asupan kalsium (p=0,053; r=-0,228) dengan ukuran batu ginjal. Kesimpulan: Ada hubungan antara asupan oksalat dan asupan air putih dengan ukuran batu ginjal. Tidak terdapat hubungan antara asupan kalsium dengan ukuran batu ginjal

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: I24288
Uncontrolled Keywords: Oksalat, Kalsium, Ukuran Batu Ginjal
Subjects: F > F260 Food Minerals Nutrition
Divisions: Fakultas Ilmu Ilmu Kesehatan > S1 Ilmu Gizi
Depositing User: Mrs EKA KURNIAWATI
Date Deposited: 22 Aug 2024 09:03
Last Modified: 22 Aug 2024 09:03
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/29133

Actions (login required)

View Item View Item