Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Fraksinasi Protease dari Bakteri Bacillus subtilis B298 dan Uji Kemampuan Hidrolisis Protein Susu Sapi serta Uji Aktivitasnya sebagai Antioksidan

FATIMAH, Isti Nur (2023) Fraksinasi Protease dari Bakteri Bacillus subtilis B298 dan Uji Kemampuan Hidrolisis Protein Susu Sapi serta Uji Aktivitasnya sebagai Antioksidan. Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
COVER-Isti Nur Fatimah-K1A018070-Skripsi-2022.pdf

Download (218kB)
[img] PDF (Legalitas)
LEGALITAS-Isti Nur Fatimah-K1A018070-Skripsi-2022.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (Abstrak)
ABSTRAK-Isti Nur Fatimah-K1A018070-Skripsi-2022.pdf

Download (359kB)
[img] PDF (BabI)
BAB I-Isti Nur Fatimah-K1A018070-Skripsi-2022.pdf
Restricted to Repository staff only until 6 February 2024.

Download (270kB)
[img] PDF (BabII)
BAB II-Isti Nur Fatimah-K1A018070-Skripsi-2022.pdf
Restricted to Repository staff only until 6 February 2024.

Download (482kB)
[img] PDF (BabIII)
BAB III-Isti Nur Fatimah-K1A018070-Skripsi-2022.pdf
Restricted to Repository staff only until 6 February 2024.

Download (541kB)
[img] PDF (BabIV)
BAB IV-Isti Nur Fatimah-K1A018070-Skripsi-2022.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (BabV)
BAB V-Isti Nur Fatimah-K1A018070-Skripsi-2022.pdf

Download (210kB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DAFTAR PUSTAKA-Isti Nur Fatimah-K1A018070-Skripsi-2022.pdf

Download (522kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN-Isti Nur Fatimah-K1A018070-Skripsi-2022.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Protease merupakan enzim yang dapat menghidrolisis protein menjadi senyawa sederhana seperti peptida dan asam amino. Enzim protease pada penelitian ini diisolasi dari bakteri Bacillus subtilis B298 digunakan untuk menghidrolisis protein kasein dan whey susu sapi. Susu sapi merupakan salah satu sumber protein yang sangat potensial sebagai penghasil peptida bioaktif. Ekstrak kasar enzim protease B. subtilis B298 difraksinasi dengan garam amonium sulfat untuk mendapatkan enzim protease yang lebih murni. Hidrolisis susu sapi dilakukan dengan menginkubasi substrat kasein dan whey selama 10, 20, 30, 40, 50, dan 60 menit. Protein hidrolisat yang diperoleh ditentukan aktivitas antioksidannya menggunakan metode DPPH dan diuji pula kemampuan lisisnya terhadap sel darah merah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa aktivitas spesifik enzim pada ekstrak kasar sebesar 0,030 U/mg protein sedangkan pada F70 hasil fraksinasi memiliki nilai aktivitas spesifik enzim yaitu 0,008 U/mg dengan faktor pemurnian 0,293 kali. Nilai derajat hidrolisis tertinggi diperoleh pada inkubasi selama 60 menit, yaitu sebesar 74,5% untuk kasein dan 38,6% untuk whey. Protein hidrolisat yang diinkubasi selama 10 menit memiliki persentase inhibisi tertinggi terhadap radikal DPPH. Nilai AAI protein hidrolisat dari kasein dan whey adalah sama yaitu 0,0005 mg/mL yang menunjukkan aktivitas antioksidan lemah. Persentase hemolisis menyatakan protein hidrolisat kasein dan whey masing – masing sebesar 10% dan 3%, kontrol positif tween 80 sebesar 100% dan kontrol negatif sebesar bufer trisalin 0%.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: K23014
Uncontrolled Keywords: antioksidan, Bacillus subtilis, fraksinasi, protease, protein hidrolisat
Subjects: P > P585 Proteins
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > S1 Kimia
Depositing User: Mrs Isti Nur Fatimah
Date Deposited: 06 Feb 2023 06:54
Last Modified: 06 Feb 2023 06:54
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/19881

Actions (login required)

View Item View Item