Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Hubungan Asupan Serat, Lemak Jenuh, Lemak Tidak Jenuh, dan Rasio Konsumsi Lemak Tidak Jenuh-Jenuh dengan Persen Lemak Tubuh pada Petugas Keamanan di Universitas Jenderal Soedirman

PUTRI, Rizka Permana (2024) Hubungan Asupan Serat, Lemak Jenuh, Lemak Tidak Jenuh, dan Rasio Konsumsi Lemak Tidak Jenuh-Jenuh dengan Persen Lemak Tubuh pada Petugas Keamanan di Universitas Jenderal Soedirman. Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
COVER-Rizka Permana Putri-I1I022002-Skripsi-FIKES-2024.pdf

Download (93kB)
[img] PDF (Legalitas)
LEGALITAS-Rizka Permana Putri-I1I022002-Skripsi-FIKES-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (331kB)
[img] PDF (Abstrak)
ABSTRAK-Rizka Permana Putri-I1I022002-Skripsi-FIKES-2024.pdf

Download (218kB)
[img] PDF (BabI)
BAB-I-Rizka Permana Putri-I1I022002-Skripsi-FIKES-2024.pdf
Restricted to Repository staff only until 19 August 2025.

Download (315kB)
[img] PDF (BabII)
BAB-II-Rizka Permana Putri-I1I022002-Skripsi-FIKES-2024.pdf
Restricted to Repository staff only until 20 August 2025.

Download (295kB)
[img] PDF (BabIII)
BAB-III-Rizka Permana Putri-I1I022002-Skripsi-FIKES-2024.pdf
Restricted to Repository staff only until 20 August 2025.

Download (299kB)
[img] PDF (BabIV)
BAB-IV-Rizka Permana Putri-I1I022002-Skripsi-FIKES-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (350kB)
[img] PDF (BabV)
BAB-V-Rizka Permana Putri-I1I022002-Skripsi-FIKES-2024.pdf

Download (217kB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DAFTAR PUSTAKA-Rizka Permana Putri-I1I022002-Skripsi-FIKES-2024.pdf

Download (178kB)
[img] PDF (DaftarLampiran)
LAMPIRAN-Rizka Permana Putri-I1I022002-Skripsi-FIKES-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Latar Belakang :Petugas keamanan memiliki sistem kerja shift pagi dan malam yang memungkinkan mengalami gangguan makan dan kesehatan seperti obesitas. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara asupan serat, lemak jenuh, lemak tidak jenuh dan rasio konsumsi lemak tidak jenuh-jenuh dengan persen lemak tubuh pada petugas keamanan di Universitas Jenderal Soedirman Metodologi :Desain pada penelitian ini cross sectional. Teknik penentuan sampel dengan Simple Random Sampling dengan kriteria tertentu. Total responden 79 petugas keamanan di Universitas Jenderal Soedirman. Variabel yang diteliti meliputi persen lemak tubuh dan asupan makan (Serat, Saturated fatty acid, Monounsaturated fatty acid, dan Polyunsaturated fatty acids). Instrumen penelitian terdiri dari Bioelectrical Impedance Analysis dan kuesinoner Food Recall 2x24 jam. Data dianalisa dengan Uji Spearman (p < 0,05) Hasil Penelitian :Seluruh responden adalah laki-laki (100%), mayoritas berusia 36-46 tahun (55,7%) dan berpendidikan terakhir SMA/Sederajat (68%). Sebagian besar tidak memiliki riwayat penyakit (98,7%), namun (40,5%) mengalami obesitas berdasarkan persen lemak tubuh. Analisis bivariat menunjukkan tidak ada hubungan signifikan antara asupan serat, lemak tidak jenuh (MUFA dan PUFA), serta rasio konsumi lemak tidak jenuh-jenuh dengan persen lemak tubuh. Namun, terdapat hubungan signifikan antara asupan lemak jenuh dengan persen lemak tubuh (P=0,07; r=0,30; R²= 0,37). Kesimpulan : Terdapat hubungan yang signifikan antara asupan lemak jenuh dengan persen lemak tubuh dan tidak terdapat hubungan yang signifikan antara asupan serat, lemak tidak jenuh, dan rasio konsumsi lemak tidak jenuh-jenuh dengan persen lemak tubuh.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: I24269
Uncontrolled Keywords: Serat, lemak jenuh, lemak tidak jenuh, rasio konsumsi lemak tidak jenuh-jenuh, persen lemak tubuh, petugas keamanan
Subjects: F > F260 Food Minerals Nutrition
O > O74 Oils and fats
Divisions: Fakultas Ilmu Ilmu Kesehatan > S1 Ilmu Gizi
Depositing User: Mrs Rizka Permana Putri
Date Deposited: 20 Aug 2024 01:16
Last Modified: 20 Aug 2024 01:16
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/28818

Actions (login required)

View Item View Item