Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Pengaruh Lingkungan Kerja Fisik, Keselamatan Kerja, Kesehatan Kerja dan Disiplin Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan (Studi pada Karyawan Teknis PT. PLN (Persero) Area Pengatur Distribusi Jawa Tengah & D.I. Yogyakarta)

RAHMI, Tika Erry (2018) Pengaruh Lingkungan Kerja Fisik, Keselamatan Kerja, Kesehatan Kerja dan Disiplin Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan (Studi pada Karyawan Teknis PT. PLN (Persero) Area Pengatur Distribusi Jawa Tengah & D.I. Yogyakarta). Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
Cover_1.pdf

Download (97kB)
[img] PDF (Legalitas)
Legalitas_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (118kB)
[img] PDF (Abstrak)
Abstrak_1.pdf

Download (100kB)
[img] PDF (BabI)
BabI_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (152kB)
[img] PDF (BabII)
BabII_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (224kB)
[img] PDF (BabIII)
BabIII_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (182kB)
[img] PDF (BabIV)
BabIV_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (288kB)
[img] PDF (BabV)
BabV_1.pdf

Download (136kB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DaftarPustaka_1.pdf

Download (134kB)
[img] PDF (Lampiran)
Lampiran_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (539kB)

Abstract

Penelitian ini berjudul “Pengaruh Lingkungan Kerja Fisik, Keselamatan Kerja, Kesehatan Kerja dan Disiplin Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan (Studi pada Karyawan PT. PLN (Persero) Area Pengatur Distribusi Jawa Tengah & D.I.Y )”. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh dari lingkungan kerja fisik, keselamatan kerja, kesehatan kerja dan disiplin kerja terhadap produktivitas kerja karyawan. Penelitian dilakukan pada salah satu perusahaan BUMN yang khusus bergerak dibidang ketenagalistrikan di PT. PLN (Persero) APD Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta. Metode penelitian yang digunakan adalah survey dengan teknik pengambilan sampel judgement sampling. Populasi dalam penelitian ini adalah Karyawan Teknis PT. PLN APD Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta, dengan sampel sebanyak 68 responden. Berdasarkan hasil penelitian dan analisis data menggunakan Analisis Regresi Linier Berganda menunjukkan bahwa: (1) Lingkungan kerja fisik berpengaruh positif dan signifikan terhadap produktivitas kerja karyawan (2) Lingkungan kerja fisik berpengaruh positif dan signifikan terhadap produktivitas kerja karyawan (3) Keselamatan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap produktivitas kerja karyawan (4) Disiplin kerja berpengaruh positif terhadap produktivitas kerja karyawan. Implikasi dari penelitian ini adalah untuk terus meningkatkan produktivitas kerja para karyawannya, pihak manajemen PT. PLN (Persero) APD Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta perlu mempertahankan dan meningkatkan berbagai kebijakan yang terkait dengan upaya peningkatan dan perbaikan lingkungan kerja fisik, keselamatan kerja, kesehatan kerja dan disiplin kerja karyawan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: C18290
Uncontrolled Keywords: Lingkungan Kerja Fisik, Keselamatan Kerja, Kesehatan Kerja, Disiplin Kerja dan Produktivitas Karyawan.
Subjects: L > L13 Labor productivity
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Manajemen
Depositing User: Mrs Endang Kasworini
Date Deposited: 11 Aug 2020 03:25
Last Modified: 11 Aug 2020 03:25
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/4851

Actions (login required)

View Item View Item