Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Analisis Minat Masyarakat Berbelanja di Warung Kecil Pasca Keberadaan Minimarket (Studi Kasus Desa Kebon Kecamatan Tirtayasa Kabupaten Serang-Banten)

FITRIYAH, Diyah (2024) Analisis Minat Masyarakat Berbelanja di Warung Kecil Pasca Keberadaan Minimarket (Studi Kasus Desa Kebon Kecamatan Tirtayasa Kabupaten Serang-Banten). Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
COVER_ DIYAH FITRIYAH_F1A020001_SKRIPSI_2024.pdf

Download (118kB)
[img] PDF (Legalitas)
LEGALITAS_DIYAH FITRIYAH_F1A020001_SKIPSI_2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (Abstrak)
ABSTRAK_ DIYAH FITRIYAH_F1A020001_SKRIPSI_2024.pdf

Download (93kB)
[img] PDF (BabI)
BAB I_ DIYAH FITRIYAH_F1A020001_SKRIPSI_2024.pdf
Restricted to Repository staff only until 25 July 2025.

Download (144kB)
[img] PDF (BabII)
BAB II_ DIYAH FITRIYAH_F1A020001_SKRIPSI_2024.pdf
Restricted to Repository staff only until 25 July 2025.

Download (171kB)
[img] PDF (BabIII)
BAB III_ DIYAH FITRIYAH_F1A020001_SKRIPSI_2024.pdf
Restricted to Repository staff only until 25 July 2025.

Download (152kB)
[img] PDF (BabIV)
BAB IV_ DIYAH FITRIYAH_F1A020001_SKRIPSI_2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (BabV)
BAB V_ DIYAH FITRIYAH_F1A020001_SKRIPSI_2024.pdf

Download (96kB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DAFTAR PUSTAKA_ DIYAH FITRIYAH_F1A020001_SKRIPSI_2024.pdf

Download (119kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN _ DIYAH FITRIYAH_F1A020001_SKRIPSI_2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (299kB)

Abstract

Perkembangan zaman yang semakin modern memberikan pengaruh terhadap meningkatnya kebutuhan masyarakat. Kebutuhan masyarakat ini disertai dengan perubahan yang sedang berlangsung, terutama kondisi sosial ekonomi masyarakat. Semakin tinggi status sosial masyarakat, semakin tinggi pula permintaan kebutuhan dan pelayanan dalam berbelanja. Secara sederhana berbelanja adalah aktivitas yang dilakukan untuk memilih dan membeli barang maupun jasa yang dibutuhkan. Tempat berbelanja juga semakin banyak dan beragam seperti warung kecil dan minimarket (alfamart, indomaret dll). Minimarket seperti Alfamart atau Indomaret saat ini berkembang pesat di Indonesia. Salah satunya adalah di kampung Sidayu desa Kebon kecamatan Tirtayasa kabupaten Serang-Banten. Penelitian ini menganalisis terkait minat masyarakat berbelanja diwarung kecil pasca keberadaan minimarket di desa Kebon kecamatan Tirtayasa kabupaten Serang-Banten menggunakan perspekstif sosiologi yaitu teori tindakan sosial. Dengan menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif kualitatif. Teknik penentuan informan dalam penelitian ini menggunakan Teknik purposive sampling. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan menggunakan tiga cara yaitu wawancara, observasi, dan dokumentasi. Data yang dikumpulkan dalam penelitian ini adalah data primer dan data sekunder dengan metode analisis data Interaktif dari Miles dan Huberman. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa minat masyarakat desa Kebon dalam berbelanja di warung kecil pasca keberadaan mnimarket masih tinggi hal tersebut dipengaruhi oleh dua faktor, yaitu faktor rasional dan irasional. Faktor rasional berupa jarak yang dekat, harga yang murah dan unsur kekeluargaan, sedangkan faktor irasional berupa tradisi tradisional yaitu mendaptkan THR (Tunjangan Hari Raya) berupa bak kecil, piring dan lain sebagainya ketika menjelang Hari Raya Idul Fitri, serta didukung juga dengan interaksi sosial dan jam operasional warung kecil.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: F24264
Uncontrolled Keywords: Minat, Warung Kecil, Rasional dan Irasional
Subjects: M > M567 Motivation Psychology
S > S309 Shopping
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > S1 Sosiologi
Depositing User: Mrs. Diyah Fitriyah
Date Deposited: 25 Jul 2024 02:22
Last Modified: 25 Jul 2024 02:22
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/28123

Actions (login required)

View Item View Item