Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Kajian Hiperrealitas Dalam Iklan (Studi Semiotik Tentang Iklan Operator Seluler 3(Tri), Indosat Ooredoo dan XL Pada Papan Reklame di Jalan HR Boenyamin Purwokerto)

PAMUJI, Amat (2017) Kajian Hiperrealitas Dalam Iklan (Studi Semiotik Tentang Iklan Operator Seluler 3(Tri), Indosat Ooredoo dan XL Pada Papan Reklame di Jalan HR Boenyamin Purwokerto). Skripsi thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img]
Preview
PDF (Cover)
Cover_1.pdf

Download (200kB) | Preview
[img] PDF (Legalitas)
Lembar Pengesahan_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
PDF (Abstrak)
Abstrak.pdf

Download (310kB) | Preview
[img] PDF (BabI)
Bab I_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (439kB)
[img] PDF (BabII)
Bab II_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (454kB)
[img] PDF (BabIII)
Bab III_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (435kB)
[img] PDF (BabIV)
Bab IV_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (BabV)
Bab V_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (231kB)
[img]
Preview
PDF (Daftarpustaka)
Daftar Pustaka_1.pdf

Download (306kB) | Preview
[img] PDF (Lampiran)
Lampiran_1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (280kB)

Abstract

Iklan merupakan salah satu media komunikasi pemasaran yang kerap digunakan dalam aktivitas ekonomi dalam upaya mengenalkan produk kepada konsumen. Bentuk komunikasiiklandilakukan dengan menggunakan gambar, suara atau kata-kata, yang disalurkan melalui media atau secara langsung.Periklanan merupakan salah satu alat yang paling umum digunakan perusahaan untuk mengarahkan komunikasi persuasif pada masyarakat.Namun penggunaan bahasa dan gambar yang berlebihan membuat iklan menjadi hiperrealitas. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui makna dari ikon, indeks, dan simbol yang terkandung dalam iklan operator seluler 3 ̧Indosat Im3 Ooredoo, dan XL pada papan reklame di Jalan HR Boenyamin Purwokerto serta untuk mengetahui sisi hiperrealitas yang terkandung dalam iklan tersebut. Sasaran utama penelitian ini adalah iklan papan reklame terutama operator seluler 3,Indosat Im3 Ooredoo, dan XL yang berlokasi di Jalan HR Boenyamin Purwokerto. Hasil dari penelitian ini menunjukan iklan sebagai media pemasaran atau promosi memiliki tiga fungsi yakni informasi, persuasi, dan pengingat. Fungsi informasi adalah dimana iklan akan menginformasikan segala informasi tentang sesuatu yang diiklankan. Fungsi persuasi adalah fungsi dimana iklan akan membujuk atau mengajak konsumenuntuk tertarik dengan barang yang diiklankan. Fungsi pengingat adalah dimana iklan memiliki fungsi untuk membuat orang akan terus ingan tentang produk yang diiklankan. Dalam upaya untuk membuat orang tertarik untuk membeli barang yang diiklankan inilah, para pembuat iklan akan senantiasa menggunakan cara –cara mereka sendiri. Kemajuan teknologi juga turut mempengaruhi banyaknya desain iklan saat ini. Namun orientasi pada target inilah yang kemudian membuat iklan kadang terkesan berlebihan atau hiperrealitas dalam mempromosikan produknya. Hal inilah yang kemudian membuat iklan terkadang terkesan tidak sesuai antara barang yang diiklankan dengan kenyataannya, sehingga timbulah iklan yang hiperrealitas atau tidak sesuai dengan kenyataan. Lebih dari itu sebenarnya iklan banyak membawa pesan baik tersirat maupun tersurat. Selain memberikan informasi seputar produk yang diiklankan iklan juga membawa realitas –realitas yang ada dalam kehidupan sosial saat ini. Pada kesimpulannya iklan akan selalu memiliki sisi hiperrealitasnya, hal ini dikarenakan iklan itu sendiri yang merupakan media yang digunakan untuk promosi sehingga pembuat iklan akan selalu membuat iklannya menarik dimata orang.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Nomor Inventaris: F17330
Subjects: A > A74 Advertising
C > C634 Communication Mass media Telecommunication
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > S1 Sosiologi
Depositing User: Mr Fathu Rahman Rosyidi
Date Deposited: 15 Nov 2019 07:51
Last Modified: 15 Nov 2019 07:51
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/3101

Actions (login required)

View Item View Item