Search for collections on Repository Universitas Jenderal Soedirman

Pengaruh Strategi terhadap Kinerja Media Sosial UMKM Kreatif Banyumas: Peran Customer Engagement dan Competition Intensity

KARTIKA, Memi Dwi (2024) Pengaruh Strategi terhadap Kinerja Media Sosial UMKM Kreatif Banyumas: Peran Customer Engagement dan Competition Intensity. Masters thesis, Universitas Jenderal Soedirman.

[img] PDF (Cover)
COVER-Memi Dwi Kartika-C2C022045-Thesis-2024.pdf

Download (188kB)
[img] PDF (Legalitas)
LEGALITAS-Memi Dwi Kartika-C2C022045-Thesis-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (629kB)
[img] PDF (Abstrak)
ABSTRAK-Memi Dwi Kartika-C2C022045-Thesis-2024.pdf

Download (324kB)
[img] PDF (BabI)
BAB-I-Memi Dwi Kartika-C2C022045-Thesis-2024.pdf
Restricted to Repository staff only until 21 August 2025.

Download (541kB)
[img] PDF (BabII)
BAB-II-Memi Dwi Kartika-C2C022045-Thesis-2024.pdf
Restricted to Repository staff only until 21 August 2025.

Download (901kB)
[img] PDF (BabIII)
BAB-III-Memi Dwi Kartika-C2C022045-Thesis-2024.pdf
Restricted to Repository staff only until 21 August 2025.

Download (611kB)
[img] PDF (BabIV)
BAB-IV-Memi Dwi Kartika-C2C022045-Thesis-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (859kB)
[img] PDF (BabV)
BAB-V-Memi Dwi Kartika-C2C022045-Thesis-2024.pdf

Download (431kB)
[img] PDF (DaftarPustaka)
DAFTAR PUSTAKA-Memi Dwi Kartika-C2C022045-Thesis-2024.pdf

Download (337kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN-Memi Dwi Kartika-C2C022045-Thesis-2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian survey pada UMKM industri kreatif (kuliner, fesyen, kriya) di Kabupaten Banyumas. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh social media marketing strategy terhadap social media performance yang mengarah pada marketing performance dengan dimediasi oleh social media-based customer engagement dan dimoderasi oleh competition intensity. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuatitatif dengan teknik pengambilan data cross section. Jumlah responden pada penelitian ini adalah 121 responden. Berdasarkan hasil penelitian dan analisis data menggunakan SmartPLS, menunjukkan bahwa: (1) social media marketing strategy berpengaruh positif terhadap social media performance, (2) Social media marketing strategy berpengaruh positif terhadap social media-based customer engagement, (3) social media-based customer engagement berpengaruh positif terhadap social media performance, (4) social media-based customer engagement secara parsial memediasi hubungan antara social media marketing strategy dan social media performance, (5) competition intensity tidak memoderasi hubungan hubungan antara social media marketing strategy dan social media performance, (6) social media performance berpengaruh positif terhadap marketing performance. Penelitian ini berhasil mengisi gap penelitian sebelumnya dan membuktikan adanya pengaruh dari social media marketing strategy terhadap social media performance. Implikasi praktis berdasarkan hasil penelitian ini adalah UMKM di industri kreatif harus berfokus pada peningkatan keterlibatan pengguna di media sosial sebagai kunci utama peningkatan kinerja media sosial, mengoptimalkan strategi pemasaran media sosial, serta terus melakukan inovasi dalam taktik-taktik promosi mereka untuk membedakan diri dari pesaing sehingga dapat meningkatkan kinerja pemasaran secara keseluruhan.

Item Type: Thesis (Masters)
Nomor Inventaris: P224210
Uncontrolled Keywords: Social Media Marketing Strategy, Social Media Performance, Social Media-Based Customer Engagement, Competition Intensity, Marketing Performance
Subjects: I > I260 Internet marketing
S > S399 Small business
Divisions: Program Pascasarjana > S2 Manajemen
Depositing User: Mrs Memi Dwi Kartika
Date Deposited: 21 Aug 2024 01:19
Last Modified: 21 Aug 2024 01:19
URI: http://repository.unsoed.ac.id/id/eprint/28920

Actions (login required)

View Item View Item